Mensos Risma Sering Blusukan, Fahri Hamzah : Beda Jadi Wali Kota dan Menteri

- 7 Januari 2021, 09:55 WIB
Fahri Hamzah (kanan) mengkritik aksi blusukan Risma (kiri) saat menjabat sebagai Mensos,
Fahri Hamzah (kanan) mengkritik aksi blusukan Risma (kiri) saat menjabat sebagai Mensos, /Dok. Instagram @tri.rismaharini dan @fahrihamzah.

Portalbangkabelitung.Com- Fahri Hamzah kritik gaya blusukan Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini.

Fahri Hamzah pernah menjabat sebagai Wakil Ketua DPR periode tahun 2014-2019.

Fahri Memang dikenal sebagai politikus yang dikenal sering memberikan kritikan terhadap politikus ataupun kebijakan pemerintah yang dirasa tidak sesuai.

Baca Juga: Update Harga Emas Pegadaian Kamis 7 Januari 2021, Emas Antam Naik Rp6000 dan UBS Rp2.000 per gram

Kali ini Fahri Hamzah mengkritik gaya blusukan yang dilakukan oleh Mensos Tri Rismarini  yang terkesan jabatannya masih menjadi Wali Kota.

Risma diangkat menjadi Mensos oleh Presiden Jokowi pada 23 Desember 2020 yang lalu.

Sebelum menjabat sebagai Mensos, Risma menjabat sebagai Wali Kota Surabaya yang kerap melakukan blusukan ke daerah-daerah.

Baca Juga: Dana BST Rp300 ribu/keluarga Cair, Yuk Simak Cara Agar Peserta KIS bisa mendapatkannya

Setelah menjadi mensos Risma kerap kali melakukan blusukan, hal ini dirasa kurang pas sehingga hal ini banyak mendapat kritikan.

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Akun Twitter Fahri Hamzah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x