KUR BRI 2023 Sudah Dibuka? Lengkapi Persyaratan Ini Untuk Dapat Pinjaman Hingga 50 Juta Tanpa Jaminan

- 6 Februari 2023, 10:35 WIB
Berikut jenis KUR BRI 2023 yang paling dicari tanpa jaminan bisa cair dengan memenuhi syarat dan berkas pengajuan yang telah ditentukan oleh pihak bank.
Berikut jenis KUR BRI 2023 yang paling dicari tanpa jaminan bisa cair dengan memenuhi syarat dan berkas pengajuan yang telah ditentukan oleh pihak bank. /Pexels.com/@Robert Lens

Portalbangkabelitung.com - KUR BRI 2023 Sudah Dibuka? Lengkapi Persyaratan Ini Untuk Dapat Pinjaman Hingga 50 Juta Tanpa Jaminan.

Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI merupakan salah satu program pemrintah yang bertujuan untuk membantu pelaku UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) dalam hal modal suaha.

KUR BRI merupakan prduk yang paling diminati oleh masyarakat, karena selain memiliki bunga ynag rendah, yaitu 6 persen per tahun, KUR BRI juga dapat diajukan tanpa jaminan dengan plafon pinjaman maksimal 50 juta.

Baca Juga: 8 LINK Twibbon Bingkai Foto Hari Pers Nasional 2023 Desain Terfavorit, Pilih dan Langsung Bagikan

Lantas, apakah KUR BRI 2023 sudah dibuka?

Hingga artikel ini diturunkan, KUR BRI 2023 masih belum dibuka, belum diketahui kapan pinjaman ini akan dibuka kembali di tahun 2023.

Namun pihak BRI memastikan bahwa KUR BRI 2023 akan tetap dibuka seperti tahun – tahun sebelumnya.

Untuk mengetahui kapan KUR BRI 2023 akan dibuka, ada bebebrapa cara yang dapat dilakukan oleh para calon peminjam.

  1. Cek website resmi BRI di bri.co.id
  2. Hubungi Call center Bank BRI di 14017 atau DM di akun media sosial resmi BRI yang sudah centang biru.
  3. Menghubungi langsung kanor BRI Unit terdekat untuk mengetahui informasi terbaru terkait KUR BRI 2023.

Baca Juga: Info Rilis Ant Man 3: Ant Man and The Wasp Quantumania 2023, Kapan Tayang di Indonesia? Cek di Sini

Halaman:

Editor: Dea Megaputri

Sumber: BRI.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x