HARGA Kapibara di Indonesia Berapa, Benarkah Capybara Dijual Seharga Ratusan Juta? Simak Informasinya

- 11 Februari 2023, 10:17 WIB
Harga Kapibara di Indonesia, Benarkah Capybara Dijual Dengan Harga Ratusan Juta
Harga Kapibara di Indonesia, Benarkah Capybara Dijual Dengan Harga Ratusan Juta /Facebook/ Martin Iglesias

Portalbangkabelitung.com- Sejumlah warganet Indonesia tertarik untuk memelihara Kapibara atau Capybara.

Pencinta hewan pun bertanya-tanya berapa harga Kapibara (Capybara) atau Masbro di Indonesia.

Kapibara dijual dengan harga yang lumayan tinggi, lantas benarkah satu ekor Capybara mencapai ratusan juta?

Baca Juga: Apakah Capybara Boleh Dipelihara di Indonesia? Ketahui Prediksi Harga Kapibara Per Ekor Berapa

Kapibara merupakan hewan pengerat yang menyukai lingkungan yang tropis dan lembap, seperti di habitat aslinya yaitu di Amerika Selatan.

Selain itu, Capybara ini juga tinggal di sabana, hutan lebat, hingga daerah yang dekat dengan perairan.

Kapibara menyukai daerah yang dekat dengan air, seperti sungai dan danau dikarenakan ekosistem tersebut menjadi salah satu sumber makanannya.

Baca Juga: Kisaran Harga Hewan Kapibara Masbro Viral: Meme Stiker Wa Capybara Yang Viral di Twitter

Hewan Kapibara atau Capybara ini menyukai tumbuhan-tumbuhan air untuk makanannya.

Halaman:

Editor: Dea Megaputri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x