Paha Terlalu Besar? Berikut 5 Cara Ampuh Kecilkan Paha dan Tubuh!

- 13 Oktober 2020, 06:07 WIB
Ilustrasi orang yang berhasil mengurangi lemak tubuh
Ilustrasi orang yang berhasil mengurangi lemak tubuh /KARTIKA MAHAYADNYA/ISTIMEWA/DENPASAR UPDATE

Portalbangkabelitung.com- Tubuh besar atau kegendutan memang kadang membuat pria atau wanita merasa tidak percaya diri.

Ataupun paha yang besar dan menimbun banyak lemak mungkin akan membuat pria atau wanita tidak percaya diri.

Apalagi bagi remaja baik laki-laki maupun perempuan tentu kegendutan atau bagian tubuh yang melebar akan menimbulkan rasa tidak percaya diri didepan lawan jenis.

Baca Juga: Telah Dilaporkan Dicuri : Berikut Tayangan Video 'Goo Hara’s Safe Reported Stolen From Her Home'

Sebagaimana dilansri dari Pikiran Rakyat, dimjuat dengan judul artikel “5 Tips Kecilkan Lemak Paha dengan Mudah, Cocok Buat Pria dan Wanita”,

Wanita, khususnya, memiliki lebih banyak lemak pelana yang disimpan di paha luar karena mereka memiliki panggul yang lebih besar dibandingkan dengan pria.

Namun jangan khawatir lemak dipaha bisa dihilangkan dengan 5 cara berikut, dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui Boldsky.

Baca Juga: BTS Membuat Sejarah: Savage Love dan Dynamite di Peringkat No 1 dan No 2 Di Billboard's Hot

  1. Squat

Squat, juga dikenal berpengaruh untuk mengecilkan paha terutama menargetkan paha depan dan paha belakang.

Latihan ini dapat membantu mengencangkan paha Anda dan mengurangi lemak paha.

Lakukan squat selama 10 set dan pada setiap posisi setengah jongkok tahan selama 10 detik.

Baca Juga: Album Megabintang K-pop BLACKPINK Pecahkan Rekor Baru dalam Sejarah Girl Grup Korea Selatan

  1. Angkat Kaki Bagian Samping

Latihan ini melibatkan mendorong kaki keluar dari garis tengah tubuh yang dilakukan dengan berbaring ke samping.

Naikan kaki samping menargetkan otot gluteus, paha, dan pinggul. Ini bisa menjadi latihan yang efektif untuk mengurangi lemak paha.

Baca Juga: Album Megabintang K-pop BLACKPINK Pecahkan Rekor Baru dalam Sejarah Girl Grup Korea Selatan

  1. Angkat Kaki Depan

Mengangkat kaki bagian depan dapat membantu Anda mendapatkan paha yang lebih ramping.

Latihan ini bekerja pada paha depan dan fleksor pinggul. Anda bisa melakukan latihan mengangkat kaki depan sambil berdiri dan juga sambil berbaring.

Baca Juga: Seiring akan Rilis Album Baru 'BE' BTS: Konser Online BTS Menarik 1 Juta Penonton dari 191 Negara

  1. Gerakan Menendang ke Belakang

Posisi tubuh atur seperti kuda lalu tendang kaki ke belakang. Gerakan ini dikenal sebagai ekstensi pinggul berkaki empat.

Latihan terbaik untuk melatih otot gluteal. Selain itu latihan ini baik untuk menaikan bokong.

Baca Juga: Lompatan Peringkat Serial 'Missing: The Other Side'

  1. Angkat Kaki pada Saat Berbaring

Latihan yang bagus untuk pemula. Ini bekerja pada otot gluteus dan paha belakang yang dapat membantu Anda mencapai paha ramping dengan mudah di rumah.

Selain itu, melakukan latihan ini akan membantu mengencangkan otot. Cukup dengan tubuh menghadap lantai lalu angkat kaki lakukan 10 kali.***( Kannia Nur Haida Komara/Pikiran Rakyat)

Editor: Suhargo

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x