Jadwal Tayang dan Sinopsis Film KKN Desa Penari, Diangkat dari Kisah Nyata 6 Mahasiswa Saat KKN, Horor Banget

- 26 Januari 2022, 06:29 WIB
Film KKN di Desa Penari
Film KKN di Desa Penari /Foto: YouTube MD Pictures

Film ini disebut Manoj Punjabi akan sangat menegangkan, seram, dan mendebarkan.

Sinopsis Film KKN di Desa Penari

KKN Di Desa Penari diadaptasi dari salah satu cerita horror yang telah viral di tahun 2019 melalui Twitter.

Menurut sang penulis, cerita ini diambil dari sebuah kisah nyata enam mahasiswa yang tengah melakukan program KKN (Kuliah Kerja Nyata) di Desa Penari.

Baca Juga: 3 Keanehan yang Diprediksi Akan Terjadi di BoBoiBoy The Movie 3, Ada Hal yang Paling Mengejutkan, Simak!

Dalam ceritanya, keenam mahasiswa ini baru datang saja ke Desa Penari ini, banyak ditemukan hal-hal mistis yang membuat bulu kuduk merinding.

Keenam mahasiwa itu adalah Nur diperankan Tissa Biani, Widya diperankan Adinda Thomas, Ayu diperankan Aghniny Haque, Bima diperankan Achmad Megantara, Anton diperankan Calvin Jeremy dan Wahyu diperankan oleh M Fajar Nugraha.

Tak berjalan mulus, serentetan pengalaman horror pun menghantui mereka hingga program KKN tersebut berakhir tragis.

Penasaran dengan kisah horor keenam mahasiswa ini? Saksikan segera film KKN di Desa Penari di bioskop kesayangan Anda pada tanggal 24 Februari 2022, catat tanggalnya.***

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Instagram @manojpunjabimd


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x