UPDATE: 5 Drakor April 2022, Drama Korea Terbaru dan Terpopuler yang Wajib Kamu Saksikan: Segera Tayang!

- 24 Maret 2022, 11:15 WIB
Ilustrasi orang menonton TV
Ilustrasi orang menonton TV /Grand_Scient/Pixabay

2.My Liberation Diary 

Menceritakan tentang tiga saudara kandung yang ingin melarikan diri dari kehidupan mereka yang menyesakkan

Baca Juga: Catat! 13 Daftar Drama Korea Tayang Tahun 2022 Paling Seru, Hits, dan Populer, Dari Romantis Hingga Thriller

Lalu hadir orang luar yang memiliki istri yang tinggal di AS, datang ke kita mereka karena tak memiliki tujuan hidup

Kim Ji Won berperan sebagai Yum Min Jung adalah anak bungsu dari kelurga mereka yang tertutup dan pemalu.

Lee Min-ki berperan sebagai Yoon Chang Hee anak Tengah yang mengharapkan kehidupan yang menyenangkan kota tetapi sekarang hidup tanpa tujuan dan tanpa Ambisi apapun.

Baca Juga: Rekomendasi 10 Judul Drama Korea Paling Disukai Sepanjang Masa, Rating Tertinggi dan Paling Populer

Lee El berperan sebagai yi-jung anak paling tua yang merasa masa mudanya terbuang sia-sia untuk bolak-balik ke pekerjaannya di Seoul ia bahkan sempat merasakan putus asa untuk menemukan cinta 

San Seok Gu berperan sebagai Mister go orang luar yang menawan dan misterius ia secara tiba-tiba datang dari kota dan mabuk setiap hari, mr.go juga kehilangan tujuan hidupnya 

drama My Liberation Diary yang tayang di jtbc dijadwalkan akan tayang perdana 9 April Tahun 2022.

Halaman:

Editor: Dea Megaputri

Sumber: Channel Youtube Hyunii_Update


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah