Dynamite Milik BTS Jadi Lagu Paling Banyak Dicari di Sejarah Shazam, Ikuti Prestasi Gangnam Style PSY!

- 13 Mei 2022, 22:15 WIB
Dynamite Milik BTS Jadi Lagu Paling Banyak Dicari di Sejarah Shazam
Dynamite Milik BTS Jadi Lagu Paling Banyak Dicari di Sejarah Shazam /twitter.com/bts_bighit/

Shazam adalah aplikasi yang dimiliki oleh Apple Inc.

Aplikasi ini dapat mengidentifikasi musik, film, iklan, dan acara televisi, berdasarkan sampel pendek yang diputar dan menggunakan mikrofon pada perangkat.

Baca Juga: Netizen Kembali Bahas Rumor Skandal Kencan BoA dan GDragon Saat Remaja, Fans Beri Komentar Lucu!

Aplikasi Shazam juga bisa digunakan untuk Android, macOS, iOS, watchOS dan Windows.

Pengembang asli aplikasi, Shazam Entertainment Limited didirikan pada tahun 1999 oleh Chris Barton, Philip Inghelbrecht, Avery Wang, dan Dhiraj Mukherjee.

Kemudian pada tanggal 24 September 2018, perusahaan tersebut diakuisi oleh Apple dengan harga $ 400 juta.***

 

 

Halaman:

Editor: Dea Megaputri

Sumber: Allkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah