SEPULUH Drama Korea Kerajaan Bertema Romantis Komedi Percintaan, Drakor Rating Tinggi dan Terpopuler

- 10 Juni 2022, 13:11 WIB
Daftar Drama Korea yang Diperankan Lee Joon Gi.
Daftar Drama Korea yang Diperankan Lee Joon Gi. // Soompi.com

Portalbangkabelitung.com- Komedi romantis adalah sebuah tema yang sering diangkat dalam sebuah cerita drama Korea. kisah cinta dua sejoli mampu membuat baper para penontonnya apabila ditambah bumbu-bumbu komedi yang bikin tertawa dan tidak membosankan.

Drama Korea bertema kerajaan pun tidak kalah seru dari era modern. 

Baca Juga: 10 Daftar Drama Thailand Action Romantis dan Komedi Populer, Rating Tertinggi Cocok Ditonton Juni 2022

Dilansir dari kanal youtobe Nana Rihana, SEPULUH Drama Korea Kerajaan Bertema Romantis

1. Rooftop Prince 

Bercerita tentang seorang putra mahkota dari zaman Joseon yang kehilangan Putri mahkotanya Putri mahkota tersebut ditemukan mengapung di kolam tapi penyebab kematiannya tidak diketahui.

Akhirnya putra mahkota merekrut 3 orang untuk membantu memecahkan misteri meninggalnya Putri mahkota.

Baca Juga: 6 Fakta Malika Bestari, Wanita yang Diduga Tikung Afgan dari Rossa

2. Moon Lovers Scarlet Heart Ryeo

Menceritakan seorang gadis dari abad 21 masa kini yang secara tiba-tiba terlempar ke jaman dinasti goryeo. Di sana ia hidup sebagai istri sepupu Pangeran. Karena sikapnya yang ceria ia disukai oleh semua Pangeran.

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: YouTube Nana Rihana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x