Rangkuman Drama Korea Romantis dengan Ending Paling Sedih, Wajib Kamu Saksikan!

- 18 Juli 2022, 10:27 WIB
Drama Korea.
Drama Korea. /Koreaboo

Lahir dan besar sebagai manusia setengah siluman, Choi Kang Chi memutuskan dan bercita-cita menjadi manusia sepenuhnya.

Untuk itu dia harus menemukan Buku Keluarga Gu, di mana dalam buku itu memberi petunjuk bagi makhluk seperti dirinya agar bisa menjadi manusia.

Baca Juga: TOP Enam Drama Korea Juli 2022 Terbaru, Drakor Netflix yang Populer Bakal Segera Tayang!

8. Time

Kisah yang berakhir dengan kematian karakter utama sang pria harus mati setelah menyelamatkan kekasihnya.

9. Spring Day of My Life

Tentang seorang wanita yang menerima transplantasi jantung dan seorang pria yang sangat mencintai mendiang istrinya.

Lee Bom Yi (Choi Soo Young) memutuskan untuk menjalani hidupnya dengan penuh sebagai tanda terima kasih untuk pendonor.

Baca Juga: 12 JUDUL Drama Korea Dibintangi Gong Yoo, Drakor Gong Yoo Terbaru Segera Rilis

Nah, demikian 9 rekomendasi Drama Korea (Drakor) romantis dengan sad ending. Kira-kira siap gak ya menguras air mata?***

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Youtube Faktasix Dunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah