Ini Karakter Park Seo Jon di Trailer Film The Marvels (2023), Jadi Suami Captain Marvel?

Tayang: 13 April 2023, 10:10 WIB
Editor: Dea Megaputri
Park Seo Joon
Park Seo Joon /

Portalbangkabelitung.com - Ini Tampilan Park Seo Jon di Trailer Film The Marvels (2023), Jadi Suami Captain Marvel?

Marvel akhirnya resmi merilis trailer perdana untuk film The Marvels yang dikabarkan akan tayang akhir 2023 mendatang.

Hal tersebut tentunya membuat para penggemar Marvel semakin antusias menantikan film tersebut ditayangkan.

Tak hanya penggemar Marvel, pecinta drama korea juga ternyata sangat menantikan film yang merupakan sekuel The Marvels ini.

Baca Juga: Download Desain Spanduk Banner Idul Fitri 2023 PNG CDR Vektor PSD JPEG: Ide Menarik Unik Langsung Siap Pakai

Pasalnya Marvel ternyata menggandeng aktor Korea Selatan, Park Seo Joon untuk bergabung dalam penggarapan film tersebut.

Park Seo Joon muncul pada trailer film The Marvels meskipun hanya 2 detik saja, meskipun begitu penampilannya tentu saja membuat para penggemar penasaran.

Sebenarnya kabar keterlibatan Park Seo Joon dalam film ini telah ramai dibicarakan sejak tahun 2021 lalu, namun dengan kemunculannya di trailer tersebut semakin membuat para penggemar antusias.

Pada trailer yang dibagikan Marvel pada Selasa, 11 April 2023 lalu, Seo Joon akan berperan sebagai Yan D’Aladna yang diprediksi sebagai pemimpin perang.

Halaman:

Sumber: reddit


Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub