AMALAN SETELAH SAHUR Puasa Ramadha, Mendapat Berkah Allah SWT di Bulan Suci 1443 Hijriah

- 7 April 2022, 13:49 WIB
amalan utama setelah sahur
amalan utama setelah sahur /Pixabay

Portalbangkabelitung.com- Memasuki bulan suci Ramadhan kali ini banyak sekali orang-orang berlomba-lomba untuk untuk mendaptkan pahala dengan melakukan amalan.

Ternyata banyak sekali amalan saat puasa yang jarang diketahui orang salah satunya adalah amalan setelah sahur.

Umumnya orang menggunakan waktu sahurnya hanya untuk makan, minum, nonton TV, dan lainnya.

Baca Juga: TIPS Rumah Mendapat Berkah Allah SWT, Berbagai Rezeki Masuk ke Rumah: Ketahui di Bulan Ramadhan

Padahal waktu sahur adalah waktu yang sangat istimewa untuk beribadah.

Mengapa istimewa, karena Allah mendekat ke seluruh hamba-Nya, menawarkan kepada semua hamba-Nya yang hendak bersimpuh di hadapan-Nya.

Dari Abu Hurairah, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

يَنْزِلُ رَبُّنَا تَبَارَكَ وَتَعَالَى كُلَّ لَيْلَةٍ إِلَى السَّمَاءِ الدُّنْيَا حِينَ يَبْقَى ثُلُثُ اللَّيْلِ الآخِرُ يَقُولُ مَنْ يَدْعُونِى فَأَسْتَجِيبَ لَهُ مَنْ يَسْأَلُنِى فَأُعْطِيَهُ مَنْ يَسْتَغْفِرُنِى فَأَغْفِرَ لَهُ

Baca Juga: Terkini! 11 Drama Thailand Komedi Romantis, Kisah Pelik Cinta dan Asmara Berujung Bahagia

“Pada setiap malam, Allah Ta’ala turun kelangit dunia, ketika tersisa sepertiga malam terakhir, Allah berfirman:’ Siapa yang berdoa kepada-Ku akan Aku kabulkan.

Halaman:

Editor: Abdul Fakih

Sumber: Chanel YouTube Yufid.TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x