Sejarah Asal Mula Nama Kota Palembang, Asal Usul Ibukota Sumatera Selatan Indonesia

- 17 Januari 2023, 07:11 WIB
Jembatan Ampera Palembang. Sejarah Asal Mula Kota Palembang, Asal Usul Ibukota Sumatera Selatan Indonesia \Instagram\@pariwisata.palembang
Jembatan Ampera Palembang. Sejarah Asal Mula Kota Palembang, Asal Usul Ibukota Sumatera Selatan Indonesia \Instagram\@pariwisata.palembang /

Portalbangkabelitung.com- Sejarah asal mula nama Kota Palembang, asal usul ibukota Sumatera Selatan Indonesia.

Kota Palembang adalah ibukota dari Provinsi Sumatera Selatan. Kota ini disebut sebagai kota tertua yang ada di Indonesia.

Tak hanya itu, Kota Palemang juga merupakan kota terbesar kedua yang ada di Pulau Sumatera setelah kota Medan.

Baca Juga: Asal Usul Kota Sungailiat Bangka Belitung yang Unik, Telah Ada Sejak 1766 M

Kota Palembang dulunya adalah tempat kerajaan Sriwijaya yang kaya dan berkuasa yang selama tiga abad, dari abad ke-9 hingga abad ke-11.

Palembang terletak di sepanjang Sungai Musi, yang bersumber jauh di pegunungan Bukit Barisan.

Alirannya mengalir ke bawah hingga mencapai dataran di mana, dialiri oleh pertemuan sungai Ogan dan Komering, kemudian melebar menjadi sungai besar saat mencapai Palembang.

Baca Juga: Resep Fufu Afrika yang Viral di Media Sosial, Mudah Hanya Satu Bahan

Karena dikenal dengan banyaknya sungai dan air, ini juga menjadi salah satu alasan nama Palembang muncul. Penasaran dengan kisahnya, simak di sini.

Berikut sejarah asal mula nama Kota Palembang Sumatera Selatan seperti dilansir dari YouTube Mang Dayat dan laman palembang.go.id.

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: YouTube Palembang.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x