Pemkot Pangkalpinang Siapkan 200 Juta Pembangunan Tugu Titik Nol Bangka

- 3 Desember 2020, 11:32 WIB
Walikota Pangkalpinang, Maulana Aklil
Walikota Pangkalpinang, Maulana Aklil /Portalbangkabelitung/sandy

"Konsepnya koin kuno bertulisan Arab dan Cina. Dulu coin ini sebagai alat tukar pada masa lalu," ungkap Molen, Rabu (02/12/20).

Molen menambahkan, tugu titik Nol Bangka ini tentunya akan merubah dan mempercantik pusat ibu kota agar Pangkalpinang terlihat lebih menarik dan mengundang decak kagum wisataan yang sedang berada di kota Pangkalpinang Kota beribu senyuman.***

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x