Mahasiswa KKN UNMUH BABEL: Edukasi Masyarakat Bersaranakan Warung dan Pertokoan

- 11 Februari 2021, 04:51 WIB
Mahasiswa KKN Unmuh Babel Membagikan Memberikan Poster Eduksi dan Masker Kepada Masyarakat Desa Rebo, Rabu, 10 Februari 2021*/
Mahasiswa KKN Unmuh Babel Membagikan Memberikan Poster Eduksi dan Masker Kepada Masyarakat Desa Rebo, Rabu, 10 Februari 2021*/ /Suhargo/Portalbangkabelitung.com//


Sementara itu, Ibu Mila salah satu pemilik warung mengatakan hal seperti ini harus dilakukan secara masif. Terkadang masyarakat kurang peduli terhadap kondisi Pendemi Covid-19 saat ini.

Baca Juga: Ustaz Maheer Meninggal Dunia di Rutan Mabes Polri


“Kami sebagai  masyarakat sangat berterima kasih kepada mahasiswa yang sudah mau mengedukasi masyarakat tentang pentingnya menggunakan masker, cuci tangan, dan jaga jarak, hal ini harus dilakukan sesering mungkin agar masyarakat dapat sadar akan penting hal ini,” ungkap Ibu Mila selaku pemilik warung.***

Halaman:

Editor: Suhargo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah