Belitung Pernah Punya PLTD Terbesar di Asia Tenggara Pada Abad 19, Bagian dari Sejarah Tambang Timah Babel

- 14 Januari 2023, 10:41 WIB
Ilustrasi: Belitung, PLTD, Timah, Babel.
Ilustrasi: Belitung, PLTD, Timah, Babel. /PLN/

Portalbangkabelitung.com- Sejarah Belitung pernah punya Pembangkit Listrik Tenaga Diesel terbesar di Asia Tenggara Abad 19 yang dibangun oleh Belanda untuk pertambangan timah.

PLTD terbesar di Asia Tenggara pernah dibangun di Belitung (Belitong). Hal itu pernah ada ketika masa timah di Babel masih dikuasai oleh Belanda.

Belitung yang disebut negeri Laskar Pelangi Provinsi Bangka Belitung (Babel) memiliki sejarah panjang dalam pertimahan di dunia kala itu hingga saat ini.

Baca Juga: Cara Masak, Membuat dan Resep Gangan Darat Belitung 'Babel' Paling Mudah, Rasa Nikmat yang Digemari Wisatawan

Dari masa ke masa hingga akhirnya timah di Bangka Belitung dikuasai langsung Pemerintah Indonesia melalui PT Timah.

Tak hanya timah, disisi lain Belitung juga memiliki keindahan alam hang luar biasa dan sangat terkenal dengan destinasi wisata yang ada. 

Negeri Laskar Pelangi ini pun mulai terkenal dari kisah unik seorang novelis Andrea Hirata yang kemudian diadaptasi menjadi sebuah film. 

Baca Juga: Asal Usul Misteri Benteng Kuto Panji Belinyu Bangka Belitung, Peninggalan Sejarah Raja Tiongkok Sejak 1664

Sejarah PLTD Terbesar di Asia Tenggara:

Bangunan bersejarah yang dulunya adalah Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) terbesar di Asia Tenggara yang berada di pulau Belitung Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x