Harga Lada di Bangka Belitung Naik! Harga Sahang di Bangka Diharapkan Mampu Meningkatkan Ekonomi Masyarakat

- 26 Juni 2023, 12:41 WIB
Ilustrasi Harga Lada di Bangka Belitung Naik! Harga Sahang di Bangka Diharapkan Mampu Meningkatkan Ekonomi Masyarakat
Ilustrasi Harga Lada di Bangka Belitung Naik! Harga Sahang di Bangka Diharapkan Mampu Meningkatkan Ekonomi Masyarakat /PIXABAY

Portalbangkabelitung.com- Menuju akhir bulan Juni 2023, harga lada atau sahang di Bangka Belitung naik.

Kenaikan harga lada di Bangka Belitung diharapkan mampu meningkatkan perekonomian masyarakat Babel.

Berikut informasi harga biji lada di Provinsi Bangka Belitung yang diinformasikan mengalami kenaikan.

Baca Juga: Daftar Harga Sembako di Bangka Belitung Sekarang, Harga Cabe dan Bawang di Bangka Naik Jelang Idul Adha 2023

Sebagian besar mata pencaharian masyarakat Babel adalah petani lada, maka dari itu kenaikan harga komoditi hasil kebun tersebut diharapkan tetap stabil.

Bangka Belitung termasuk Provinsi di Indonesia yang kaya akan hasil kebun berupa lada atau sahang.

Biji lada di Provinsi Bangka Belitung dibeli dengan harga yang beragam dengan kisaran harga tertentu.

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x