Cara Alami Agar Kuku tampak Berkilau dan Cantik, Cukup dengan Bahan Ini

13 Agustus 2021, 22:28 WIB
Cara Alami Agar Kuku tampak Berkilau dan Cantik, Cukup dengan Bahan Ini /Twitter

Portalbangkabelitung.com- Kuku cantik dan berkilau akan membuat penampilan lebih mempesona.

Memiliki kuku yang berkilau juga menambah rasa percaya diri.

Terutama perempuan bahkan rela setiap hari ke salon kecantikan untuk mendapatkan kuku yang berkilau.

Baca Juga: Gigi Kuning? Berikut Cara Alami Memutihkan Gigi Menurut dr. Zaidul Akbar, Tidak Perlu ke Dokter

Rela mengeluarkan receh demi memiliki kuku yang berkilau.

Sebenarnya ada cara mudah agar kuku tampak berkilau.

Cara ini cukup mudah, murah dan sehat.

Caranya adalah cukup dengan menyediakan bahan berikut ini.

Baca Juga: Hukum Mencukur Bulu Kemaluan dalam Islam Menurut 4 Mahzab, Berikut Penjelasannya!
1. Jeruk nipis

Jeruk nipis di gosokkan ke kuku atau peras jeruk nipis lalu rendam kuku Hinga 15 menit lalu dibilas bersih.

2. Air garam

Air garam hangat-hangat kuku lalu rendam kuku beberapa saat.

Baca Juga: Juara Olimpiade Tokyo 2020 Terima Langsung Bonus dari Presiden Jokowi, Jumlahnya Fantastis
3. Bawang putih

Cukup dengan satu siung bawang putih lalu digosokkan pada kuku dan bilas bersih.

4. Lemon atau lidah buaya atau kulit semangka lalu gosokkan pada kuku dan bilas hingga bersih.

Nah itulah cara alami agar kuku berkilau.

Baca Juga: Link Nonton Streaming Semua Sinetron SCTV Setiap Hari, Mulai dari Buku Harian Seorang Istri hingga Liputan 6
Bahannya cukup mudah, murah dan sehat pastinya.

Lakukan secara rutin misalnya seminggu 3 kali.***

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler