Tar Vs Nikotin Mana Yang Lebih Berbahaya? Simak !! Untuk Anda Perokok Sejati

- 25 Juni 2021, 19:55 WIB
Ilustrasi rokok
Ilustrasi rokok /Pixabay,com/geralt

Baca Juga: Nonton Serial 'I Love You Silly' Episode 4 Terbaru: Beserta Sinopsis, Link Download hingga Jadwal Tayang

Sementara itu, paparan nikotin pada ibu hamil diketahui dapat menghambat tumbuh kembang janin, serta meningkatkan risiko terjadinya kelahiran prematur dan berat badan lahir yang rendah pada bayi.

  • Tar

Berbeda dengan nikotin yang memang alami terdapat di tembakau, tar adalah zat kimia dan partikel padat (solid carbon) yang hanya dihasilkan saat rokok dibakar.

Tar merupakan zat yang memiliki sifat karsinogenik atau dapat memicu pertumbuhan sel-sel kanker di dalam tubuh.

Baca Juga: 5 Smartphone Dengan Kualitas Tinggi Dan Harga Terjangkau Terbaru Juni 2021

Tar juga bisa menumpuk di gigi dan menyebabkan gigi menjadi berwarna kekuningan atau kecokelatan.

Zat kimia ini dapat menempel pada lapisan terluar gigi (email), sehingga membuat gigi tampak lebih kuning. Gigi juga bisa semakin terlihat menguning dan mengalami kerusakan, jika tidak dirawat dengan baik dan benar.

Ketika terhirup, tar akan mengendap di dalam paru-paru. Dalam jangka waktu yang lama, endapan tar dapat menimbulkan berbagai macam penyakit di paru-paru, seperti emfisema, bronkitis, PPOK, dan kanker paru.

Baca Juga: Terbaru! Nonton Fast and Furious Full Series 1-10, Beserta Spesial Series Hobbs and Shaw: Sub Indo

Tidak hanya berdampak buruk bagi paru-paru, tar dapat masuk ke dalam aliran darah dan mengganggu kesehatan organ tubuh lainnya. Masalah kesehatan yang bisa terjadi akibat paparan tar antara lain adalah penyakit gusi, gangguan kesuburan atau kemandulan, diabetes, kanker mulut, dan penyakit jantung.

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah