Wajib Dibaca!!, Jangan Mengkonsumsi Kopi Dengan Beberapa Jenis Obat Berikut Ini

- 6 Juli 2021, 19:31 WIB
Wajib Dibaca!!, Jangan Mengkonsumsi Kopi Dengan Beberapa Jenis Obat Berikut Ini
Wajib Dibaca!!, Jangan Mengkonsumsi Kopi Dengan Beberapa Jenis Obat Berikut Ini /Shutterstock

Portalbangkabelitung.com-  Kopi adalah minuman yang paling disering dikonsumsi oleh sebagian besar orang Indonesia.

Namun, perlu kita tahu bahwa mengkonsumsi kopi tidak boleh dikonsumsi dengan beberapa jenis obat.

Berikut adalah beberapa contoh interaksi kopi dan obat serta reaksi yang bisa muncul.

Baca Juga: LINK STREAMING Drakor 'The Devil Judge' Episode 1 dan 2 Subtitile Indonesia: Putusan Hakim Monster!

  • Pil Estrogen dan Kopi

Reaksi serupa juga dapat tubuh rasakan setelah mengonsumsi pil estrogen bersama kopi.

Estrogen dapat menurunkan kemampuan tubuh dalam memecah kafein. Mengonsumsi pil estrogen dan kopi secara bersamaan dapat menyebabkan gelisah, sakit kepala, hingga detak jantung cepat.

Baca Juga: Jadwal Tayang Drama Korea 'Strong Woman Do Bong Soon' Season 2, Akan Segera Rilis?

Jika mengonsumsi pil yang berfungsi meringankan gejala menopause, Anda juga harus membatasi asupan kafein.

  • Obat untuk Depresi (MAO Inhibitor) dan Kopi

Mengonsumsi kopi setelah minum obat MAO inhibitor bukanlah ide yang tepat. Bila dilakukan secara bersamaan atau dalam waktu dekat dapat memicu tekanan darah tinggi, detak jantung kian cepat, dan gugup.

Baca Juga: Kenapa Kita Dilarang Mengkonsumsi Pisang Bersama Obat??, Inilah Jawabannya !!

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: klikdokter.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x