Waspada Wabah Virus Cacar Monyet! Cek Faktanya Disini!

- 26 Juli 2022, 15:54 WIB
Virus cacar monyet
Virus cacar monyet /

Portalbangkabelitung.com- Cacar monyet tercatat pertama kali pada tahun 1970 di negara Republik Demokratik Kongo.

Wabah cacar monyet ini dapat menyebar lewat luka yang disebabkan oleh hewan seperti tupai, tikus, monyet, dan sebagainya.

Selain lewat luka wabah cacar monyet ini juga dapat menyebab lewat liur hewan hewan tersebut yang memasuki tubuh manusia.

Baca Juga: Waspada Cacar Monyet ! Ini kata Dinkes Kabupaten Bangka Tengah

Pada tahun 2022 wabah ini pertama kali tercatat pada 6 Mei 2022 di Britania Raya lalu menyebar ke seluruh dunia termasuk ke beberapa negara eropa lainnya dan Australia.

Hingga kini sudah 72 negara tercatat yang terjangkit wabah cacar monyet. Pada 22 Juli 2022 akhirnya WHO mengumumkan bahwa cacar monyet termasuk kedalam darurat kesehatan dunia.

Berikut fakta fakta yang telah Portalbangkabelitung.com rangkum untuk anda melansir dari lingkarmadura.pikiran-rakyat.com:

Baca Juga: Cacar Monyet Berbahaya atau Tidak? Ini Penyebab dan Gejala Penyakit Cacar Monyet 'Monkeypox'

1. Virus cacar monyet disebabkan oleh virus monkeypox, yang termasuk anggota genus Orthopoxvirus pada famili Poxviridae.

2. Merupakan penyakit zoonosis atau penyakit yang dapat menular dari hewan ke manusia atau penyebabnya.

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: lingkarmadiun.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x