BMKG: 10 Wilayah Indonesia Ini Berpotensi Diguyur Hujan dan Serangan Petir pada Minggu 28 Maret 2021 Besok

- 27 Maret 2021, 14:55 WIB
ILUSTRASI Hujan
ILUSTRASI Hujan /Choirun Nissa/,*/PIXABAY

Potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat diprakirakan terjadi disebagian wilayah Kab./Kota Kapuas Hulu.

8. Kalimantan Selatan

Banjarmasin, Banjarbaru, Banjar, Barito Kuala, Kotabaru, Tanah Bumbu, Tanah Laut dan sekitarnya; serta pada malam hari di Kab. Tabalong, Hulu Sungai Selatan, Tapin dan Kotabaru.

9. Lampung

Tanggamus, Lambar, Way Kanan, Lampura, Tuba, Tubabar, Mesuji dan Lamteng pada sore dan malam hari.

Baca Juga: Hotman Paris Diduga Habis-Habisan Sindir Hotma Sitompul yang Usir Istri dari Rumah

 

10. Sumatera Barat

Payakumbuh, Agam, Bukit Tinggi, Padang Panjang, Tanah Datar, Solok, Kab. Solok, Sawahlunto, dan Sijunjung. Pada malam hari di wilayah Kep. Mentawai. Pada dini hari di wilayah Sijunjung dan Dharmasraya.***

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah