Tanggal Merah dan Hari Libur Nasional Tahun 2022, Rencanakan Liburan Tahun Depan Mulai Dari Sekarang

- 25 Desember 2021, 05:52 WIB
Tanggal Merah dan Hari Libur Nasional Tahun 2022, Rencanakan Liburan Tahun Depan Mulai Dari Sekarang
Tanggal Merah dan Hari Libur Nasional Tahun 2022, Rencanakan Liburan Tahun Depan Mulai Dari Sekarang /Freepik/

Portalbangkabelitung.com- Artikel iniakan memuat tanggal merah dan libur di tahun 2022, rencanakan liburan tahun depan mulai dari sekarang.

Pemerintah telah menetapkan tanggal merah dan hari libur di tahun 2022.

Penetapan tersebut dituangkan dalam SKB (Surat Keputusan Bersama) 3 menteri, Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri PAN-RB.

Baca Juga: Tanggal Libur Nasional dan Cuti Bersama tahun 2022, Apakah Ada Cuti Bersama? Simak Aturannya

Hal itu berdasarkan SKB Nomor 963 tahun 2021, nomor 3 tahun 2021, dan nomor 4 tahun 2021 tanggal 22 September 2021 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2022, seperti dilansir dari kemenkopmk.go.id.

Dengan mengetahui tanggal merah dan hari lubur di tahun 2022, Anda bisa menjadwalkan dan merencanakan liburan mulai dari sekarang.

Misalnya, Anda bisa mulai menabung atau menyiapkan budget juga mengatur jadwal pekerjaan juga agar tidak terjadi bentrokan.

Baca Juga: Tahun Baru 2022: Daftar Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2022

Sayangnya dalam SKB 3 menteri yang dikelaurkan tersebut belum ditetapkan tanggal cuti bersama tahun 2022.

Hal ini disebabkan masih mempertimbangkan kondisi pandemi Covid-19.

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: kemenkopmk


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x