5 Larangan Saat Rayakan Imlek, Dipercaya Bawa Keburukan Hindari Pantangan Berikut!

- 11 Januari 2023, 21:05 WIB
5 Larangan Saat Rayakan Imlek
5 Larangan Saat Rayakan Imlek //Pexels/Angela Roma/

Cuci dan letaklah peralatan makan dengan hati-hati karena pecahnya barang seperti piring, gelas, mangkuk dan barang pecah belah lainnya akan membawa pertanda buruk.

2. Potong dan mencuci rambut di hari pertama Imlek

Memotong atau mencukur rambut adalah kegiatan yang sebaiknya dilakukan sebelum perayaan tahun baru.

Biasanya saat perayaan Imlek mereka tidak akan mencuci rambut karena tidak ingin mencuci keberkahan yang diterima saat Tahun Baru Imlek.

Baca Juga: 5 Destinasi Wisata di Belitung yang Wajib Kamu Kunjungi Saat Liburan, Indahnya Negeri Laskar Pelangi

3. Himdari memakai baju hitam, putih, atau biru

Bagi mereka yang merayakan Imlek biasanya selalu menggunakan pakaian berwarna merah dengan nuansa emas.

Busana yang berwarna hitam, putih, atau hijau tidak disarankan untuk dipakai karena kelihatan seperti sedang berduka.

4. Menyapu atau membersihkan rumah

Membersihkan rumah atau menyapu saat Imlek merupakan hal yang tidak boleh dilakukan.

Halaman:

Editor: Dea Megaputri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x