Asal Usul Nama Sumedang Hingga Sejarah Kerajaan Sumedang Larang yang Terkenal

- 21 Juni 2023, 21:28 WIB
Asal Usul Sumedang
Asal Usul Sumedang /

Baca Juga: Asal Usul Nama Pangandaran yang Menyimpan Kisah Unik dan Menarik, Cek Sejarah Lengkap Disini

Kemudian putra dari Batara Guru Aji yaitu Batara Tuntang Buana melakukan perjalanan untuk mendalami ilmu Kasumedangan yang terdiri dari 30 pasal. Setelah dari pertapaannnya tersebut ia memutuskan mendirikan Kerajaan Sumedang Larang di Tembong Agung.

Dikisahkan bahwa Sumedang berasal dari perkataan Prabu Tajimalela yakni, "Insun medal, insun madangan". Perkataan itu artinya "aku lahir untuk memberikan penerangan". Perkataan itu konon keluar ketika dia sedang melakukan penobatan putra keduanya, Gajah Agung.

Baca Juga: Sejarah Asal Usul Nama Majalengka yang Terkenal, Cerita Rakyat Paling Populer!

Nah itulah tadi informasi terkait sejarah dan asal usul terbentuknya Sumedang.***

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah