Asal Usul Nama Magelang Jawa Tengah Hingga Sejarah Lengkap yang Bermakna Dalam

- 25 Juni 2023, 11:06 WIB
Asal Usul Magelang
Asal Usul Magelang /Tangkapan Layar/Youtube Elocer Channel

Portalbangkabelitung.com- Asal Usul Nama Magelang Jawa Tengah Hingga Sejarah Lengkap yang Bermakna Dalam

Artikel berikut merangkum informasi terkait sejarah dan asal usul nama Magelang.

Baca terus artikel berikut hingga akhir agar anda mengetahui informasi selengkapnya.

 

Baca Juga: Sejarah Asal Usul Nama Kota Kudus Jawa Tengah, Populer Dikenal Jerusalem Van Jawa

Magelang merupakan salah satu kota populer yang terletak di provinsi Jawa Tengah.

Kota ini memiliki keindahan alam yang sangat menakjubkan ditambah dengan sejuta pesona yang masih tersembunyi.

Melansir dari Portal Brebes, nama dan sejarah penamaan Magelang berasal dari kata tepung gelang yang berarti mengepung rapat seperti gelang.

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Portal Brebes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x