Rekomendasi Wisata Bangka Belitung yang Bikin Terpukau, Keindahan dan Pesona Surga Duniawi Terbaik

7 Mei 2023, 13:30 WIB
Gambar Pantai Tanjung Kelayang. REKOMENDASI 5 Pantai Terbaik di Belitung Berpasir Putih dan Keren, Pantai Paling Indah dengan Batu Granit /Portalbangkabelitung.com/Instagram @pegipegi

Portalbangkabelitung.com- Rekomendasi Wisata Bangka Belitung yang Bikin Terpukau, Keindahan dan Pesona Surga Duniawi Terbaik

Artikel berikut merangkum informasi terkait destinasi wisata terbaik di Bangka Belitung.

Simak terus informasi berikut hingga akhir agar anda mengetahui tempat wisata menarik dengan keindahan dan pesona surga duniawi yang wajib untuk Anda  kunjungi.

Baca Juga: Review Pantai Tanjung Kelayang Tempat Wisata Terbaik di Bangka Belitung yang Bikin Terpesona

Bangka Belitung merupakan salah satu provinsi yang identik dengan kepulauan.

Terletak di sebelah tenggara pulau Sumatera  menjadikan Bangka Belitung dekat dengan beberapa provinsi lainnya.

Objek wisata Bangka Belitung sangatlah banyak dan beragam untuk dieksplor.

Baca Juga: Review Pulau Ketawai Bangka Belitung, Pesona Keindahan Pantai Bikin Hati Terguncang Hingga Terpukau

Beragam destinasi wisata alam diyakini memiliki keindahan alam yang memukau dan pesona surga duniawi terbaik.

Tak jarang banyak sekali wisatawan yang menjadikan Bangka Belitung sebagai destinasi wisata tujuan mereka di akhir pekan.

Selain itu juga Anda dapat menjumpai beragam destinasi wisata budaya,  Sejarah  maupun  destinasi buatan yang kekinian dan instagramable.

Baca Juga: 10 Tempat Wisata Klaten Lagi Viral dan Hits, Punya Beragam Keindahan Alam Bagai Surga Tersembunyi

Tak jarang setiap harinya  pelancong banyak sekali berkunjung ke Bangka Belitung Hanya untuk menikmati keindahan alamnya.

Melansir dari YouTube Nafisha, berikut ini deretan destinasi wisata terbaik yang terdapat di Bangka Belitung.

OBJEK WISATA MENARIK DI BANGKA BELITUNG

Baca Juga: Review 10 Hotel di Badung Bali Harga Murah, Kualitas Terbaik Paling Populer Untuk Staycation Nyaman

1. Pulau Lengkuas

Pulau lengkuas merupakan salah satu objek wisata menarik yang terletak di sebelah utara Pantai Tanjung Kelayang, Kecamatan Sijuk, Kabupaten Belitung.

Pulau ini merupakan deretan pulau yang mengelilingi keindahan Pulau Belitung.

Daya tarik utama dari objek wisata Pulau Lengkuas yaitu Terdapat sebuah mercusuar yang sangat tinggi berwarna putih terang. 

Baca Juga: Rekomendasi Destinasi Wisata Banjar Lagi Hits Dikunjungi, Tempat Favorit Untuk Liburan Bareng Pacar

2. Pulau Burung

Disebut sebagai pulau Burung sebab deretan serta hamparan batu granitnya memiliki struktur yang menjulang tinggi dan menyerupai kepala burung.

Memiliki nuansa alam yang menyegarkan serta hamparan pasir berwarna putih menjadikan tempat ini sangat memikat untuk dikunjungi.

Wisata ini cocok untuk kamu yang hobi foto dengan spot foto yang kece. 

Baca Juga: Nonton Evil Dead Rise Film Horor Paling Sadis dan Seram, Cek Fakta Tidak Terduga Bikin Merinding

3. Pulau batu Berlayar

Pulau Batu berlayar merupakan pulau yang memiliki struktur batuan granit berukuran besar.

Keindahan wisata alam Pulau Batu berlayar akan terlihat pada saat air sedang surut yang mana batu granit akan menjulang di beberapa lokasi sehingga terlihat Bagaikan Batu yang sedang berlayar.

Baca Juga: Liburan ke Telaga Emas Bersinar Sungailiat Bangka Belitung, Destinasi Wisata Nyaman Untuk Keluarga

4. Danau Kaolin

Objek wisata adalah kaolin merupakan salah satu destinasi wisata yang merupakan remake dari lahan bekas tambang timah yang diperbaiki.

Pada dasarnya Danau kaolin menjadi salah satu objek wisata kekinian dengan spot foto yang kece dan instagramable.

Memiliki warna danau yang sangat biru serta deretan nukit bebatuan berwarna putih menjadikan Spot foto di sini sangatlah kece dan otentik. 

Baca Juga: Kelesan Pempek Belinyu Bangka Belitung Paling Enak, Wisata Kuliner yang Wajib Dinikmati Ketika Liburan

5. Pantai Tanjung Kelayang

Objek wisata Pantai Tanjung kelayang merupakan salah satu icon dari Pulau Belitung.

Pantai ini juga terkenal memiliki garis pantainya yang panjang dan perairannya yang tenang sehingga sangat cocok untuk aktivitas berenang snorkeling hingga diving.

Baca Juga: 2 Tempat Wisata Unggulan di Bukit Layang Bakam Provinsi Bangka Belitung Paling Terbaik dan Populer

Nah itulah tadi informasi terkait objek wisata menarik dengan destinasi alam terbaik di Bangka Belitung.*** 

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: YouTube Nafisha

Tags

Terkini

Terpopuler