Tak Hanya Sibuk Cicipi Pempek, Kamu juga Wajib ke 5 Destinasi Wisata di Sumatera Selatan Berikut!

- 14 Maret 2021, 23:20 WIB
Pulau Kemaro atau Pulau Kemarau yang terletak di tengah sungai Musi, Kota Palembang
Pulau Kemaro atau Pulau Kemarau yang terletak di tengah sungai Musi, Kota Palembang /

Baca Juga: Coba Sensasi Wisata Terbaru di Palembang: Memanah dan Berkuda

2. Air Terjun Bedegung

Air Terjun Bedegung ini terletak di Kabupaten Muara Enim, ternyata merupakan air terjun tertinggi kedua di Indonesia.

Air terjun ini memiliki nuansa yang indah dilengkapi pohon-pohon rindang di dalam hutan yang mengelilingi air terjun, kebun kopi, dan beragam keanekaragaman hayati.

Untuk memasuki area air terjun ini, kamu hanya perlu mengeluarkan biaya sebesar Rp 5.000 pada hari biasa, dan Rp 25.000 pada hari libur.

3. Danau Ranau

Danau Ranau terletak di perbatasan Kabupaten Lampung Barat, Provinsi Lampung dan Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan, Provinsi Sumatera Selatan.

Baca Juga: Jutaan Masyarakat Sudah Jalani Vaksinasi, Menkes Targetkan 1,5 Juta Jiwa Per Hari

Air danau ini berwarna biru pekat yang begitu cantik dan membuat mata seakan tak bisa lepas memandanginya. Selain itu, kamu juga bisa melihat Gunung Seminung yang berada di timur danau.

Danau dengan luas 125 km ini menjadi objek wisata unggulan di Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan.

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Jurnal Sumsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x