TOP 5 Rekomendasi Tempat Wisata Kuliner Bandung yang Legendaris Wajib Dikunjungi

- 2 Agustus 2022, 09:26 WIB
Foto: Ilustrasi Makanan,  TOP 5 Rekomendasi Tempat Wisata Kuliner Bandung yang Legendaris Wajib Dikunjungi
Foto: Ilustrasi Makanan, TOP 5 Rekomendasi Tempat Wisata Kuliner Bandung yang Legendaris Wajib Dikunjungi /Akhmad Usmar/

Portalbangkabelitung.com - Berwisata ke Bandung pasti tidak akan lepas dari tempat wisata kuliner Bandung. Selain terkenal dengan tempat wisata yang sejuk Bandung juga terkenal dengan wisata kulinernya.

Tak heran jika menjelang libur akhir pekan atau libur nasional Bandung menjadi tempat yang banyak dikunjungi pengunjung. Hal ini dikarenakan banyak tempat wisata kuliner Bandung yang terkenal enak dan yahut.

Berikut rekomendasi tempat wisata kuliner Bandung yang bisa menjadi tujuan anda ketika sedang melakukan liburan di Bandung : 

Baca Juga: 6 Deretan Tempat Wisata Bandung Paling Hits Tahun 2022, Cek Disini !

Sate H.Gino

Terkenal dengan gading sate yang lembut dan nikmat Sate H. Gino sudah ada sejak tahun 1978. Menggunakan bumbu racikan khas daerah Sidareja dan Cilacap Menambah cita rasa sate H. Gino.

Berlokasi di Jln. Sunda No.76, Merdeka, Kec. Sumur Bandung. Sate H. Gino sangat sayang kalian lewatkan jika anda mengaku pecinta kuliner sate.

Batagor H. Isan

Batagor H. Isan hanya mempunyai satu macam batagor, yaitu batagor tahu dengan isian saja. Namun, jangan salah dengn racikan bumbu yang sudah bertahan selama 52 tahun Batagor H. Isan tetap enak di nikmati.

Baca Juga: Kumpulan Rekomendasi Tempat Wisata Sejarah di Bandung, Ada yang Berusia 100 Tahun

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Deskjabar.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x