UPDATE Rekomendasi Wisata di Karawang Terbaik 2023, Terbaru Ada Gunung Hingga Pantai yang Asri

- 17 Mei 2023, 21:59 WIB
Danau Cipule Karawang/Instagram/ @halokrw
Danau Cipule Karawang/Instagram/ @halokrw /

Portalbangkabelitung.com- UPDATE Rekomendasi Wisata di Karawang Terbaik 2023, Terbaru Ada Gunung Hingga Pantai yang Asri

Artikel berikut merangkum informasi terkait rekomendasi objek wisata terbaik yang ada di Karawang.

Baca terus artikel berikut hingga akhir agar anda mengetahui informasi terbaru tentang tempat wisata terbaik di Karawang.

Baca Juga: TERBAIK: Daftar Hotel Murah di Karawang, Fasilitas Kolam Renang Lengkap Untuk Liburan Keluarga

Karawang merupakan salah satu kabupaten yang terletak di provinsi Jawa Barat Indonesia.

Kabupaten Karawang memiliki Ibukota yang bernama Kecamatan Karawang Barat.

Kabupaten ini berbatasan langsung dengan Kabupaten Bekasi di bagian barat,   Kabupaten Bogor di bagian barat daya dan Selatan, laut Jawa di sebelah utara,  Kabupaten Subang di sebelah timur.

Baca Juga: 12 Pesona Wisata di Kota Binjai Terbaru, Destinasi Pariwisata Terbaik Sumatera Utara Paling Terkenal

Karawang terletak sekitar 32 mil dari arah timur Jakarta merupakan salah satu kabupaten yang memiliki populasi penduduk terbesar di Jawa Barat.

Kabupaten Karawang menyimpan jutaan objek wisata menarik pastinya akan memanjakan mata serta memberikan kesegaran kepada para wisatawan.

Beragam objek wisata ditawarkan mulai dari objek wisata alam,  buatan,  sejarah,  budaya dan lain sebagainya.

Baca Juga: Ratusan Peserta Meriahkan Event Wisata Sport Tourism Sungailiat Triathlon 2023 Bangka Belitung

Objek wisatanya juga menghadirkan beragam spot foto kece dan kekinian yang cocok untuk kamu kaum milenial yang hobi fotografi.

Hal ini menjadikan banyak sekali para wisatawan serta turis lokal yang hadir untuk menyaksikan keindahan kabupaten Karawang.

Berbagai destinasi wisata menarik wajib Anda kunjungi terutama saat akhir pekan,  liburan akhir tahun ataupun menikmati hanya Moon bersama dengan pasangan.

Baca Juga: Cara Berhubungan Suami Istri Secara Islam Hingga Etika Menurut Nabi yang Wajib Dicontoh Pasutri

Melansir dari YouTube Galeri Wisatawan, berikut ini deretan rekomendasi tempat wisata favorit yang ada di Karawang.

OBJEK WISATA FAVORIT DI KARAWANG

1. Pantai Tanjung Baru

2. Curug bandung

3. Curug Cigentis

Baca Juga: Macam-macam Kebudayaan Khas Belitung, Ragam Event Budaya Provinsi Bangka Belitung yang Wajib Diketahui

4. Danau Cipule

5. Candi Jiwa

6. Pantai Pelangi

7. Green canyon

Baca Juga: 9 Destinasi Wisata di Simalungun Terbaik 2023, Pariwisata Terpopuler di Sumatera Utara Terbaru

8. Vihara Sian Djin Ku Do

9. Kampung Budaya Karawang

10. Taruma Leisure Waterpakr

Baca Juga: 2 Danau Kaolin Bangka Belitung Paling Eksis, Tempat Wisata Bekas Galian Tambang Timah yang Terkenal Indah

11. Monumen Kenu;atan Tekad Rengasdengklok

12. Waterboom Kampung Wisata Curug Cigentis

13. Bendungan Walahar

14. Pantai Tanjung Pakis

15. Curug Cipanundaan

Baca Juga: 7 Tempat Wisata di Samosir Dekat Pulau yang Sedang Hits, Paling Cocok Untuk Liburan Akhir Pekan

16. Danau Kalimati

17. Situ Kamojing

18. Wonderland Adventure Waterpark

19. Monumen Rawaagede

20. Pantai Samudera Baru

Baca Juga: Daftar Hotel Pinggir Pantai di Bangka Belitung, Tempat Menginap Andalan saat Wisata ke Negeri Laskar Pelangi

21. Sentra Kerajinan Boneka

22. Curug Cikarapyak

23. Curug Cikoleangkak

24. Puncak Sempur

25. Gunung Sanggabuana

Baca Juga: Lima Destinasi Wisata Ciamis 2023 Terbaru Paling Hits dengan Keindahan Alam Hingga Jembatan Kaca

Nah itulah tadi informasi terkait destinasi wisata menarik yang ada di Karawang.***

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: youtube Galeri Wisatawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x