Desa Wisata Dewi Tari Rebo Sungailiat Bangka Belitung: Bupati Mulkan Yakin Pariwisata Sektor Unggulan

- 4 Juni 2023, 16:39 WIB
Bupati Mulkan, Bupati Bangka, Provinsi Bangka Belitung.
Bupati Mulkan, Bupati Bangka, Provinsi Bangka Belitung. /Portalbangkabelitung.com/

Portalbangkabelitung.com- Desa Wisata Dewi Tari Rebo Sungailiat Bangka Belitung: Bupati Mulkan Yakin Pariwisata Sektor Unggulan

Artikel berikut merangkum informasi terkait review lengkap Desa Wisata Dewi Tari Rebo di Bangka Belitung.

Simak terus informasi berikut hingga akhir agar anda mengetahui destinasi wisata hits Desa Wisata Dewi Tari Rebo di Sungailiat.

Baca Juga: Belitung Punya Wisata Kelas Dunia, Menparekraf Sandiaga Uno Bantu Rute Penerbangan Internasional Agar Dibuka K

Bangka Belitung merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang kaya dengan kekayaan alam Bahari.

Terletak sebagai wilayah kepulauan menjadikan daerah ini kaya akan garis pantai.

Wajar saja jika terdapat banyak sekali objek wisata pantai hingga pulau yang menjadi daya tarik tersendiri bagi Bangka Belitung.

Baca Juga: Rekomendasi Wisata Kota Sabang Aceh Terbaru 2023 Paling Populer Untuk Liburan Akhir Pekan

Selain itu, disini anda juga akan dengan mudah menjumpai ragam destinasi wisata buatan dengan spot foto kekinian.

Salah satunya adalah objek wisata Desa Wisata Dewi Tari Rebo yang merupakan destinasi kekinian ekowisata seperti dilansir dari Antara Babel.

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: ANTARA Bangka Belitung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x