Asal Usul Mitos Magetan Kota Kaki Gunung Lawu yang Penuh Misteri di Jawa Timur

- 16 Juni 2023, 16:03 WIB
Gunung Lawu, 8 misteri Gunung Lawu mulai dari Dendam Prabu Brawijaya hingga rintihan nafas wanita kesakitan
Gunung Lawu, 8 misteri Gunung Lawu mulai dari Dendam Prabu Brawijaya hingga rintihan nafas wanita kesakitan /Instagram/@Lawumountain/

Portalbangkabelitung.com- Asal Usul Mitos Magetan Kota Kaki Gunung Lawu yang Penuh Misteri di Jawa Timur 

Artikel berikut merangkum informasi terkait mitos dan asal usul kota kaki di daerah Magetan.

Simak artikel berikut hingga akhir agar rantai mengetahui asal usul mitos Magetan kota kaki gunung Lawu yang penuh misteri di Jawa Timur.

Baca Juga: Daftar Hotel Murah di Ambon Kualitas Terbaik Beserta Alamat Lengkap, Pilihan Tepat Liburan!

Magetan merupakan salah satu kabupaten yang terletak di provinsi Jawa Timur Indonesia.

Daerah ini dikenal berbatasan langsung dengan beberapa kabupaten lainnya seperti Ngawi Madiun Ponorogo Karanganyar hingga Wonogiri.

Dalam sektor pariwisata daerah ini juga dikenal menyimpan beragam keindahan alam yang menarik salah satunya adalah Gunung Lawu.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata di Kota Jayapura Paling Terbaik 2023 untuk Liburan Akhir Pekan Keluarga

Namun ternyata terdapat beberapa mitos horor yang hingga kini masih menjadi misteri di daerah Magetan.

Melansir dari DeskJabar, dahulunya Gunung Lawu merupakan tempat Prabu Brawijaya mengasingkan diri.

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Desk Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x