Sejarah Yogyakarta: Klenteng Bhudda Prabha atau Klenteng Gondoman Destinasi Wisata Spiritual

- 17 Oktober 2020, 20:14 WIB
Klenteng Bhudda Prabha/Klenteng Gondomanan/
Klenteng Bhudda Prabha/Klenteng Gondomanan/ /Instagram @kanakajavanica

Portalbangkabelitung.com- Yogyakarta merupakan daerah yang memiliki sejarah panjang dalam berdirinya Indonesia.

Demikian Yogyakarta sangat kaya akan budaya dan tradisi dan tempat-tempat wisata peninggalan sejarah yang sangat menakjubkan.

Salah satu peninggalan etnis Tionghoa di Jogja adalah Klenteng Bhudda Prabha.

Baca Juga: Wisata Tradisi Indonesia: Upacara Bekakak di Gunung Gamping Yogyakarta

Sebagaimana melansir dari Instagram @kanakajavanica dan diunggah pada 27 Agustus 2020.

Bahkan kelenteng ini  lebih dikenal dengan Klenteng Gondomanan.

Kelenteng ini berlokasi di daerah Gondomanan tepatnya Jalan Brigjen Katamso Nomor 3, Kota Yogyakarta.

Baca Juga: Wisata Alam Goa Langse: Solusi Liburan Masa Pandemi Covid-19

Merupakan bangunan yang memilki nilai sejarah dan spiritual yang  penting bagi perkembangan budaya Tionghoa di Yogyakarta.

Bagi kalian etnis Tionghoa atau yang beragama Buddha, kamu bisa menjalani doa dan mengikuti sejumlah kegiatan keagamaan.

Selain itu Klenteng gondomanan juga dapat menjadi salah satu tempat yang keindahan arsitektur yang dapat dinikmati.

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Instagram @kanakajavanica


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x