Rangkuman IPS Kelas 10 Semester 1 Tema Geografi Manusia, Ruang, dan Lingkungan

11 September 2023, 16:53 WIB
Rangkuman IPS Kelas 10 Semester 1 Tema Geografi Manusia, Ruang, dan Lingkungan /Pixabay/DavidRockDesign/

PORTAL BANGKA BELITUNG- Berikut ini rangkuman mapel IPS kelas 10 semester 1 tema geografis manusia, ruang, dan lingkungan.

Artikel ini menyediakan rangkuman mapel IPS kelas 10 semester 1 tema geografis manusia, ruang, dan lingkungan.

Dapat dijadikan referensi belajar siswa siswi, mengenai rangkuman mapel IPS kelas 10 semester 1 tema geografis manusia, ruang, dan lingkungan.

Baca Juga: Isi Rangkuman Mapel IPS Kelas 7 Semester 1 Tema 4 Materi Dinamika Interaksi Manusia, Jelas dan Lengkap

Diharapkan dengan adanya rangkuman mapel IPS kelas 10 semester 1 tema geografis manusia, ruang, dan lingkungan dapat memudahkan pembelajaran bagi peserta didik. 

Terutama untuk peserta didik SMA/MA inilah rangkuman mapel IPS kelas 10 semester 1 tema geografis manusia, ruang, dan lingkungan.

Simak terus rangkuman mapel IPS kelas 10 semester 1 tema geografis manusia, ruang, dan lingkungan.

Baca Juga: Soal Essay IPS Kelas 7 Semester 1 Tema 3 Potensi dan Pemanfaatan Sumber Daya Alam Beserta Jawaban

Geografi dikategorikan sebagai ilmu karena diselenggarakan secara sistematis. Sebagai sebuah ilmu, geografi tidak hanya memberikan gambaran tentang bumi tetapi juga kegiatan lebih lanjut seperti penelitian dan analisis, baik dari segi fisik maupun sosial. Selanjutnya, untuk mempelajari hubungan timbal balik antara bumi dan manusia, ilmuwan geografi melakukan penelitian geografi. 

Geografi muncul sejak abad ke-300 SM ketika bangsa Yunani melalui Eratosthenes, memperkenalkan geografi sebagaigambaran atau tulisan permukaan bumi (Maryani, 2006). Secara etimologis, dalam bahasa Yunani kata geografi berasal dari kata “geo” yang berarti bumi dan “graphia” berarti gambaran. Dengan

demikian, geografi didefinisikan sebagai studi tentang tempat dan hubungan antara manusia dan lingkungannya.

Baca Juga: Rangkuman IPS Kelas 7 Tema 2 Semester 1 Materi Tentang Keadaan Penduduk Indonesia

Obyek material adalah hal pokok yang dapat diamati dan dikaji dalam ilmu geografi. Hal pokok tersebut bersifat bendawi dan nyata. Hal ini disebut obyek material atau berbentuk “materi” yang dapat diamati.

Obyek formal adalah pendekatan atau cara memahami fenomena geosfer yang terjadi di permukaan bumi dan menjadi sebab geografi dipelajari. Fred K. Scaefer, seorang ahli geografi, menyatakan obyek formal geografi adalah ilmu yang terkait dengan cara mengatur pembagian keruangan di permukaan bumi. 

Bencana alam adalah peristiwa atau serangkaian peristiwa yang disebabkan oleh alam antara lain berupa gempa bumi, tsunami, gunung meletus, banjir, kekeringan, angin topan, dan tanah longsor (pasal 1 ayat 2).

Baca Juga: Rangkuman IPS Kelas 11 Tema 3 ilmu ekonomi Manusia dan Upaya Pemenuhan Kebutuhan Semester 1

Bencana nonalam adalah bencana yang diakibatkan oleh peristiwa atau rangkaian peristiwa nonalam yang antara lain berupa gagal teknologi, gagal modernisasi, epidemi, dan wabah penyakit (pasal 1 ayat 3).

Kegiatan pencegahan bencana adalah serangkaian kegiatan yang dilakukan sebagai upaya untuk menghilangkan dan/atau mengurangi ancaman bencana (pasal 1 ayat 6).

Kesiapsiagaan adalah serangkaian kegiatan yang dilakukan untuk mengantisipasi bencana melalui pengorganisasian serta melalui langkah yang tepat guna dan berdaya guna (pasal 1 ayat 7).

Baca Juga: Rangkuman Mapel IPS Kelas 11 Tema 2 Sosiologi Individu dan Masyarakat Semester 1

Mitigasi adalah serangkaian upaya untuk mengurangi risiko bencana, baik melalui pembangunan fisik maupun penyadaran dan peningkatan kemampuan menghadapi ancaman bencana (pasal 1 ayat 9).

Demikianlah rangkuman mapel IPS kelas 10 semester 1 tema geografis manusia, ruang, dan lingkungan dapat memudahkan pembelajaran bagi peserta didik. ***

 

 

 

Editor: Dea Megaputri

Tags

Terkini

Terpopuler