5 Manfaat Sedekah Subuh yang Luar Biasa, Salah Satunya Didoakan Langsung Oleh Malaikat

- 8 November 2022, 05:45 WIB
Ilustrasi sedekah subuh. 5 Manfaat Sedekah Subuh yang Luar Biasa,  Salah Satunya Didoakan Langsung Oleh Malaikat
Ilustrasi sedekah subuh. 5 Manfaat Sedekah Subuh yang Luar Biasa, Salah Satunya Didoakan Langsung Oleh Malaikat /Foto: Pixabay/Pexels/

Portalbangkabelitung.com- 5 Manfaat sedekah subuh yang luar biasa, sayang sekali jika dilewatkan.

Apa itu sedekah subuh? Sedekah subuh adalah sedekah yang dilakukan di waktu subuh, tepatnya saat masuk waktu subuh dan sebelum matahari terbit.

Waktu subuh merupakan salah satu waktu yang utama. Dari shalat sebelum subuh yang setara dengan dunia dan seisinya dan juga sedekah subuh.

Baca Juga: NIAT dan JADWAL Puasa Ayyamul Bidh November 2022 Tanggal 13, 14, 15 Rabiul Akhir 1444 H, CEK DI SINI

Sedekah subuh termasuk sedekah yang terbaik.

Menurut Syekh Ali Jaber, setiap waktu Subuh Allah turunkan malaikat yang bertugas mendoakan orang yang bersedekah di waktu subuh.

Sedekah di waktu subuh ini berbeda dengan waktu lainnya. Sebab ketika kita sedang bersedekah untuk mendapatkan ridho-Nya, sebagian orang masih terlelap. Dan malaikat langsung menyampaikan doa kita kepada Allah SWT.

Berikut 5 manfaat sedekah subuh yang luar biasa, yuk sedekah.

Baca Juga: 3 Hari Puasa Ayyamul Bidh November 2022 '13-15 Rabiul Akhir 1444 H', Begini Niatnya

 

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Hadits dan Al-Qur'an


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x