UPDATE Tanggal Mulai Puasa Ayyamul Bidh Februari 2023, Simak Jadwal dan Niatnya

- 1 Februari 2023, 19:07 WIB
UPDATE Tanggal Mulai Puasa Ayyamul Bidh Februari 2023, Simak Jadwal dan Niatnya
UPDATE Tanggal Mulai Puasa Ayyamul Bidh Februari 2023, Simak Jadwal dan Niatnya /Ilustrasi dari Pexels/

Portalbangkabelitung.com- Update tanggal mulai puasa ayyamul bidh Februari 2023, cek jadwal dan niatnya.

Tahun 2023 telah memasuki bulan Februari. Jadwal puasa ayyamul bidh di bulan ini pun mulai banyak dicari.

Cek update tanggal mulai puasa ayyamul bidh Februari 2023 dimulai hari apa pada ulasan ini.

Baca Juga: CEK Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Februari 2023, Hari dan Tanggal Berapa? Simak di Sini

Puasa ayyamul bidh dikerjakan setiap bulan Hijriyah pada tanggal tanggal 13, 14, 15.

Dari Abu Qatadah radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

ثَلاَثٌ مِنْ كُلِّ شَهْرٍ وَرَمَضَانُ إِلَى رَمَضَانَ فَهَذَا صِيَامُ الدَّهْرِ كُلِّهِ صِيَامُ يَوْمِ عَرَفَةَ أَحْتَسِبُ عَلَى اللَّهِ أَنْ يُكَفِّرَ السَّنَةَ الَّتِى قَبْلَهُ وَالسَّنَةَ الَّتِى بَعْدَهُ وَصِيَامُ يَوْمِ عَاشُورَاءَ أَحْتَسِبُ عَلَى اللَّهِ أَنْ يُكَفِّرَ السَّنَةَ الَّتِى قَبْلَهُ

“Puasa tiga hari setiap bulan dan puasa Ramadhan ke Ramadhan berikutnya, ini seperti puasa setahun penuh. Puasa hari Arafah, aku berharap akan diampuni oleh Allah dosa setahun yang lalu dan setahun berikutnya. Puasa hari Asyura, aku berharap akan diampuni oleh Allah dosa setahun yang lalu.” (HR. Muslim, no. 1162).

Baca Juga: Terus Mengalir, Inilah 7 Amal Jariyah yang Pahalanya Tiada Henti

Pada bulan Februari 2023 ini, puasa ayyamul bidh akan jatuh pada bulan Rajab 1444 H.

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: nu.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x