Apa itu FOMO? Berikut Pengertian Singkatnya!

- 19 Agustus 2023, 14:47 WIB
Apa itu FOMO? Berikut Pengertian Singkatnya!
Apa itu FOMO? Berikut Pengertian Singkatnya! / Freepik/Freepik/

Biasanya FOMO terjadi pada mereka yang sering menggunakan media sosial beberapa di antaranya seperti Instagram, Facebook, Twitter, dan TikTok.

Semakin berkembangnya teknologi semakin cepat pula seseorang mendapatkan banyak informasi melalui media online tersebut.

Baca Juga: Tak Sampai 10 Menit Hadir di Shopee Live, Erigo Bareng Raffi Ahmad Cetak Rekor Penjualan Rp 5 Miliar

Perlu diketahui tenyata FOMO termasuk jenis penyakit gangguan mental yang bisa tejadi pada semua kalangan.

Tentu saja hal ini sangat bahaya apabila dibiarkan karena rasa tersebut akan menimbulkan banyak hal negatif dalam dirinya.

Beberapa contohnya adalah mereka akan merasa cemas dan stres terhadap sesuatu yang menyenangkan yang dimiliki orang lain di media sosial.

Baca Juga: 2 Pantai Terbaik Untuk Healing di Sungailiat, Bangka Belitung

Bahkan FOMO bisa menimbulkan rasa kelelahan, stress, depresi, dan insomnia.

Parahnya lagi, hal tersebut bisa mendatangkan masalah finansial karena mereka bersedia mengeluarkan biaya yang besar agar tidak ketinggalan zaman.

Namun hal tersebut bisa saja dikontrol dengan tidak mengikuti atau membandingkan diri terhadap sesuatu yang dilihat di dunia maya.

Halaman:

Editor: Dea Megaputri

Sumber: kemenkeu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x