Rangkuman Bahasa Indonesia Memahami dan Mencipta Cerita Fantasi Untuk Kelas 7 Semester 1 Bab 2

- 28 Agustus 2023, 12:24 WIB
Rangkuman Bahasa Indonesia Memahami dan Mencipta Cerita Fantasi Untuk Kelas 7 Semester 1 Bab 2
Rangkuman Bahasa Indonesia Memahami dan Mencipta Cerita Fantasi Untuk Kelas 7 Semester 1 Bab 2 /YouTube

4. Struktur teks cerita fantasi

1. Orientasi (pengenalan)

Orientasi dalam struktur cerita fantasi sama artinya dengan orientasi yang ada pada kegiatan Masa Orientasi Mahasiswa/siswa Baru, yaitu pengenalan. Dalam jenis cerita ini, orientasi berfungsi untuk mengantarkan cerita kepada pembacanya.

Baca Juga: Rangkuman Mapel Prakarya Kelas 8 Semester 1 Bab 2 Teknologi Informasi dan Komunikasi 'TIK'

2. Komplikasi (inti cerita)

Komplikasi sederhananya merupakan bagian di mana penulisnya mulai mengajak pembaca mengikuti rangkaian peristiwa hingga ke bagian klimaks. Biasanya bagian ini dimulai dengan perselisihan kekuatan, kemauan, sikap, pandangan, kehendak, atau pandangan dan yang lainnya–tokoh-tokoh yang ada di dalam cerita.

3. Resolusi (akhir konflik)

Bagian ini merupakan rangkaian peristiwa atau kejadian yang berfungsi menjawab atau menyelesaikan setiap masalah yang disuguhkan kepada pembaca di bagian komplikasi tadi. 

Baca Juga: Rangkuman Mapel Prakarya Kelas 8 Semester 1 Bab 2 Teknologi Informasi dan Komunikasi 'TIK'

Demikianlah rangkuman materi Bahasa Indonesia kelas 7 SMP/MTs Bab 2 semester 1 memahami dan mencipta cerita fantasi.***

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah