Isi Rangkuman Mapel Prakarya Kelas 9 Bab 2 Materi Dasar-dasar Elektronika Semester 2

- 31 Agustus 2023, 20:16 WIB
Ilustrasi Isi Rangkuman Mapel Prakarya Kelas 9 Bab 2 Materi Dasar-dasar Elektronika Semester 2
Ilustrasi Isi Rangkuman Mapel Prakarya Kelas 9 Bab 2 Materi Dasar-dasar Elektronika Semester 2 /PIXABAY/Couleur

PORTAL BANGKA BELITUNG- Berikut adalah rangkuman singkat mapel Prakarya kelas 9 Bab 2 Dasar-dasar elektronika semester 2.

Rangkuman singkat mapel Prakarya kelas 9 Bab 2 Dasar-dasar elektronika semester 2  dapat membantu dalam suatu pembelajaran di sekolah.

Rangkuman singkat mapel Prakarya kelas 9 Bab 2 Dasar-dasar elektronika semester 2  ini dibuat untuk siswa siswi SMP.

Baca Juga: Rangkuman Mapel Prakarya Kelas 9 Bab 3 Semester 2 Materi Tentang Budi Daya Ikan Hias

Inilah rangkuman singkat mapel Prakarya kelas 9 Bab 2 Dasar-dasar elektronika semester 2 untuk membantu peserta didik maupun guru.

Untuk informasi lengkapnya dapat melihat  rangkuman singkat mapel Prakarya kelas 9 Bab 2 Dasar-dasar elektronika semester 2 .

Simak terus rangkuman singkat mapel Prakarya kelas 9 Bab 2 Dasar-dasar elektronika semester 2.

Baca Juga: Rangkuman Mapel Prakarya Kelas 9 Semester 2 Bab 1 Kerajinan Berbasis Media Campuran Semester 2

Elektronika adalah ilmu mempelajari alat listrik arus lemah yang dioperasikan dengan cara mengontrol aliran elektron dalam suatu alat.

Konsep elektronika terbagi 2 yaitu: elektronika analog dan elektronika digital.

Peranan sistem pengendali sinyal penting untuk hajat manusia yang telah maju peradabannya.

Elektronika digital adalah sistem elektronika yang menggunakan isyarat digital. Elektronika digital adalah representasi dari aljabar boolean dan digunakan di komputer, telpon genggam dan berbagai produk konsumen lainnya.

Baca Juga: Referensi Soal Essay PKN Kelas 7 Semester 1 Bab 3 Materi Pengesahan UUD 1945 Beserta Jawaban

Dalam sebuah sirkuit digital, sinyal  di  representasi kan dengan satu dari dua macam kondisi yaitu 1 (high, active, true,) dan 0 (low, nonactive, false). Atau jika direspresentasi kan dalam tegangan 1
dapat berarti tegangan maksimum (umumnya 5 V atau 3 V) dan 0 berarti tegangan minimum (umumnya 0 V, tapi ada pula yang 2,5 V). Hal ini dikarenakan varian dari bahan pembuatnya.

Sinyal digital adalah merupakan sinyal data dalam bentuk pulsa yang dapat mengalami perubahan yang  mempunyai besaran 0 dan 1. Sinyal digital hanya memiliki dua keadaan, yaitu 0 dan 1.Kelebihan teknologi digital yaitu:
• Memberikan kemudahan dalam penggunaan
• Error selalu dapat dikoreksi
• Memproduksi data terbatas

Baca Juga: ISI Rangkuman Bahasa Indonesia Tentang Menulis Surat Lamaran Pekerjaan Untuk Kelas 12 Semester 1 Materi Bab 1

Bahan yang disebut sebagai bahan isolator adalah bahan dielektrik, ini disebabkan jumlah elektron yang terikat oleh gaya tarik inti sangat kuat. Elektro-elektronya sulit untuk bergerak atau bahkan tidak sangat
sulit berpindah, walaupun telah terkena dorongan dari luar.

Bahan isolator sering digunakan untuk bahan penyekat (dielektrik). Penyekat listrik terutama tegangan listrik. Untuk dapat memenuhi persyaratan tersebut, diperlukan jenis bahan yang sesuai.

Jika suatu bahan listrik memiliki banyak elektron bebas pada orbit-orbit elektron, bahan ini memiliki sifat sebagai penghantar listrik. Bahan  penghantar memiliki sifat-sifat penting yaitu:
a. Daya hantar listrik
b. Koefi sien temperature tambahan
c. Daya hantar panas
d. Daya tegangan tarik
e. Timbulnya daya elektro-motoris termo

Demikianlah rangkuman singkat mapel Prakarya kelas 9 Bab 2 Dasar-dasar elektronika semester 2.*

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah