PORTAL BANGKA BELITUNG- Artikel ini akan menjawab pertanyaan 'Dalam sistem pembelajaran, evaluasi merupakan salah satu komponen penting dan tahap yang harus ditempuh oleh pendidik untuk mengetahui efektivitas pembelajaran. Hasil yang diperoleh dapat dijadikan balikan (feedback) bagi pendidik dalam memperbaiki dan menyempurnakan program dan kegiatan pembelajaran. Diskusikan kapan sebaiknya evaluasi hasil belajar dilakukan? Sertakan contoh kasus/ilustrasi untuk memperkuat argumen yang Anda sampaikan dalam diskusi!'
Menjadi salah satu komponen yang penting dalam pembelajaran, ketahui kapan sebaiknya evaluasi hasil belajar dilakukan.
Inilah penjelasan mengenai kapan sebaiknya evaluasi hasil belajar dilakukan lengkap dengan contoh kasus atau ilustrasi untuk memperkuat pernyataan tersebut.
Baca Juga: Rangkuman Mapel Prakarya Kelas 9 Bab 3 Budi Daya Ikan Hias Semester 1, Simak Selengkapnya!
Seperti yang diketahui evaluasi hasil pembelajaran diberikan tidak hanya untuk menilai hasil belajar peserta didik.
Dari hasil evaluasi juga bisa diketahui efektivitas kegiatan pembelajaran yang sudah dirancang oleh guru.
Lantas kapan sebaiknya evaluasi hasil belajar dilakukan?
Baca Juga: Rangkuman Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 1 Bab 2 Menikmati Cerita Sejarah Indonesia
Kegiatan evaluasi bisa dilakukan selama proses pembelajaran maupun di akhir pembelajaran ketika materi sudah selesai disampaikan secara keseluruhan.
1. Evaluasi Formatif