Pelajari Rangkuman Prakarya Kelas 9 Bab 1 Semester 1 Materi Tentang Kerajinan Bahan Keras

- 12 November 2023, 12:09 WIB
Ilustrasi Pelajari Rangkuman Prakarya Kelas 9 Bab 1 Semester 1 Materi Tentang Kerajinan Bahan Keras
Ilustrasi Pelajari Rangkuman Prakarya Kelas 9 Bab 1 Semester 1 Materi Tentang Kerajinan Bahan Keras /Pixebay/

PORTAL BANGKA BELITUNG- Telah disediakan rangkuman prakarya kelas 9 mengenai Bab 1 kerajinan bahan keras semester 1.

Artikel ini menyediakan rangkuman mapel Prakarya yang mempelajari kerajinan bahan keras, diharapkan peserta didik lebih memahami materi tersebut.

Pelajari segera mengenai materi pokoknya pada rangkuman mapel Prakarya kelas 9 ini, sebagai alternatif pembelajaran.

Baca Juga: Rangkuman Prakarya Kelas 9 Bab 4 Materi Tentang Pengolahan Hasil Peternakan dan Perikanan Semester 1

Pada rangkuman mapel Prakarya kelas 9 semester 1 mengenai kerajinan bahan keras semester ini untuk membantu peserta didik.

Dengan adanya rangkuman Prakarya tentang kerajinan bahan keras, dapat meningkatkan pemahaman belajar peserta didik.

Berikut tersedia rangkuman Prakarya kelas 9 Bab 1 semester 1, pelajari segera rangkuman singkat ini. 

Baca Juga: Rangkuman Prakarya Kelas 9 Bab 2 Prinsip Kelistrikan dan Sistem Instalasi Listrik, Simak Informasi Lengkapnya

Kerajinan bahan keras adalah produk yang dibuat dari bahan keras buatan seperti kaca, plastik, logam, keramik, kaleng, botol, tutup botol, dan sebagainya. Jenis bahan tersebut dapat berupa bahan baru atau bekas kemasan yang sudah tidak dipakai, rusak, atau pecah.

Contoh kerajinan bahan keras: Tas rotan, nampan kayu, aksesori kulit kerang, gelang dari batu, anyaman bambu, cobek, cendera mata ukiran kayu.

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah