Rangkuman Mapel PAI Kelas 7 Bab 8: Berempati Itu Mudah Menghormati Itu Indah, Pelajari Selengkapnya

- 26 Desember 2023, 15:54 WIB
Rangkuman Mapel PAI Kelas 7 Bab 8: Berempati Itu Mudah Menghormati Itu Indah
Rangkuman Mapel PAI Kelas 7 Bab 8: Berempati Itu Mudah Menghormati Itu Indah /pexels.com

2. Perilaku empati dalam kehidupan sehari-hari dapat diwujudkan dengan peka terhadap perasaan orang lain, membayangkan seandainya dia adalah aku, berlatih mengorbankan milik sendiri, dan membahagiakan orang lain.

3. Ketika orang tua masih hidup cara menghormatinya:

a. Memperlakukan keduanya dengan sopan dan hormat,

Baca Juga: Rangkuman PAI Kelas 7 Bab 2: Hidup Tenang dengan Kejujuran, Amanah Istiqamah, Segera Pelajari!

b. Membantu pekerjaan di rumah, mengikuti nasihatnya,

c. Membantu kehidupan ekonominya.

4. Ketika orang tua sudah meninggal, cara menghormatinya adalah:

a. Melaksanakan wasiatnya

b. Menyambung dan melanjutkan silaturahmi yang dahulu sudah dilakukan oleh kedua orang tua

Baca Juga: Pelajari Isi Rangkuman Mapel Prakarya Melas 7 Bab 5 Semester 2 Pengoalahan Hasil Samping Sayuran

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x