Simak Rangkuman PAI Kelas 11 Materi Bab 6 Tentang Kerukuran Melalui Toleransi dan Memelihara Kehidupan Manusia

- 27 April 2024, 19:55 WIB
Ilustrasi  Rangkuman PAI Kelas 11 Materi Bab 6 Tentang Kerukuran Melalui Toleransi dan Memelihara Kehidupan Manusia
Ilustrasi Rangkuman PAI Kelas 11 Materi Bab 6 Tentang Kerukuran Melalui Toleransi dan Memelihara Kehidupan Manusia /juandisalinas/pixabay

3. Islam adalah agama yang menjamin kehidupan seluruh manusia. Hal ini termaktub dalam Q.S. al-Maidah/5: 32. 

Baca Juga: Rangkuman PAI Kelas 3 Bab 4: Hidup Tenang dengan Berperilaku Terpuji, Yuk Pelajari Segera!

4. Isi Q.S. al-Maidah/5: 32 adalah: Pertama, Islam melarang manusia melakukan kekerasan, Kedua, Islam mengajarkan untuk memelihara kehidupan manusia. Memelihara seorang manusia, maka seakanakan memelihara kehidupan semua manusia. 

5. Toleransi dan memelihara kehidupan manusia adalah sikap yang harus dimiliki pelajar SMA dan SMK untuk menguatkan kerukunan dan persatuan bangsa Indonesia. 

Demikianlah rangkuman materi PAI kelas 11 Bab 6 menguatkan kerukunan melalui toleransi dan memelihara kehidupan manusia.***

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah