Ini 5 Ide Bisnis Modal Kecil Untung Menjanjikan Bagi Pemula, Bisa Dikerjakan Dari Rumah!

6 Agustus 2022, 09:57 WIB
5 ide bisnis yang menjanjikan dengan modal kecil /Pixabay/Ekoanug

Portalbangkabelitung.com - Berikut 5 ide bisnis dengan modal kecil namun bisa mendapatkan untung yang menjanjikan.

Simak 5 ide bisnis dengan modal kecil yang bisa dikerjakan di rumah pada ulasan di bawah ini.

Pada masa sekarang ini, banyak orang yang ingin menjadi pengusaha atau pebisnis.

Baca Juga: 5 Ide Bisnis Modal Kecil Potensi Untung Besar untuk Para Pemula

Namun, tidak sedikit juga orang yang takut untuk memulai bisnis karen berbagai kendala.

Salah satu kendala yang paling sering dihadapi oleh pebisnis pemula yaitu modal.

Banyak yang beranggapan untuk memulai bisnis, harus memiliki modal yang besar.

Baca Juga: Cek Peluang Usaha dan Ide Bisnis Modal Kecil Bahkan Tanpa Modal, Cocok untuk Pebisnis Pemula!

Padahal banyak sekali bisnis yang tidak memerlukan modal besar.

Di bawah ini akan diulas tentang 5 ide bisnis modal kecil dengan untung yang menjanjikan.

1. Menjadi agen pulsa dan paket data

Menjadi agen pulsa adalah salah satu bisnis ynag tidak memerlukan modal besar, kamu bisa menjual pulsa secara online maupun offline kepada kerabat atau tetangga terdekat kamu.

Baca Juga: Cek Peluang Usaha dan Ide Bisnis Modal Kecil Bahkan Tanpa Modal, Cocok untuk Pebisnis Pemula!

Tidak dipungkiri, di zaman sekarang ini banyak yang membutuhkan paket data atau pulsa listrik untuk kebutuhan sehari - hari.

Menjadi agen pulsa juga sangat mudah dan murah, kamu hanya perlu bermodal hp dan isi saldo awal untuk memulai usaha ini.

2. Menjadi Dropshipper

Menjadi dropshipper adalah bisnis yang paling sering dijalankan para pebisnis pemula, terutama kaum perempuan.

Baca Juga: Rekomendasi Ide Bisnis Kreatif di Era Digital dengan Modal Minim

Menjadi dropshipper tidak membutuhkan modal besar bahkan tanpa modal, kamu hanya perlu menjajakan barang jualan toko online lain secara PO (Pre Order).

Dengan modal kecil, waktu yang efisien, tanpa harus sewa ruko, bukankah sebuah bisnis yang menjanjikan?

3. Affiliate Marketing

Belakangan affiliate marketing sangat populer dikalangan pebisnis pemula.

Baca Juga: 8 Bisnis Anti Rugi Laku Setiap Hari, Modal Kecil Untung Besar

Selain murah, kamu juga melakukan bisnis ini hanya dirumah saja.

Kamu hanya perlu mempromosikan produk atau jasa pihak tertentu, dan tentu akan mendapat komisi jika berhasil membawa pelanggan.

4. Jasa Laundry

Jasa laundry juga menjadi slaah satu bisnis yang menjanjikan dengan minim modal.

Baca Juga: 20 Ide Bisnis dan Peluang Usaha Digital untuk Pemula dengan Modal Kecil, Pasti Untung Gede!

Apalagi lokasi tempat tinggalmu dekat dengan tempat mahasiswa dan para pekerja kantoran.

5. Menjadi Content Creator atau YouTuber

Ya, bisnis ini adalah incaran para orang - orang kreatif.

Kamu hanya perlu konsisten dengan kontenmu, makan kamu akan mendapatkan hasil dari kerja yang kamu lakukan.

Jangan lupa membuat konten yang kreatif dan berfaedah, agar bisnismu menjadi berkah.

Baca Juga: KUMPULAN Ide Peluang Bisnis Digital untuk Pelajar Maupun Ibu Rumah Tangga, Paling Menggiurkan!

Itu tadi 5 ide bisnis dengan modal kecil, kamu tertarik memulai yang mana readers?

***

Editor: Dea Megaputri

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler