Ladies, Stop Buang Make Up yang Rusak! Ini Cara Alternatifnya agar Dapat Digunakan Kembali

- 25 Februari 2021, 14:21 WIB
Ilustrasi peralatan make up.
Ilustrasi peralatan make up. /Pixabay/Sky_Mane

Baca Juga: Hubungan Dengan Facebook Mereda, Australia Perkenalkan Amandemen Kode Perundingan Media Berita

Namun jangan buru-buru untuk membuangnya karena terdapat solusi untuk mengatasinya.

Caranya kumpulkan blush on ke dalam wadahnya kemudian berikan tetesan alkohol yang aman untuk kulit ke dalamnya.

Setelah blush on menjadi lembap, ratakan permukaannya menggunakan pisau hingga menjadi halus. Lalu tunggu hingga blush on menjadi kering dan alkoholnya menguap.

Baca Juga: Isu Gerakan Kudeta Partai Demokrat Memanas, AHY Diminta Pecat Kader Berkhianat, SBY: PD Is Not For Sale

Blush on yang rusak ini dapat digunakan kembali seperti sedia kala.

Artikel ini sebelumnya telah terbit di media Portal Jember dengan judul "Jangan Buang Make Up yang Rusak, Ini Cara Menyulapnya agar Dapat Digunakan Kembali" Pada 25 Februari 2021*** (Portal Jember/Woro Auliadana Balqis)

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x