Puasa Tak Sekedar Ibadah Namun Juga Menyehatkan, Menurut Psikiater Senior Bisa Atasi Stres, Ini Penjelasannya

- 16 April 2021, 21:01 WIB
Ilustrasi stres yang bisa menyerang tubuh. /pexels/kelly lace
Ilustrasi stres yang bisa menyerang tubuh. /pexels/kelly lace /

Pertumbuhan sel saraf dan meningkatnya serotonin ini dapat meredam kecemasan dan stress serta meningkatkan suasana hati menjadi lebih baik.

Menurut Dr. Ghuloum mengungkapkan bawa, puasa dapat memberikan dampak posistif yang besar bagi orang yang sedang menjalani perawatan terapi untuk kecanduan dan penyalahgunaan obat-oabatan.

Sebuah penelitian juga mengungkap bahwa, puasa dapat menghasilkan prubahan structural pada otak di area yang terkait dengan depresi sehingga membentuk elemen pendukung.

Baca Juga: Resep Ayam Semur Kentang yang Simpel dan Lezat, Pas Disajikan Berbuka Maupun Sahur Pada Ramadhan 2021

 

Berpuasa juga membuat seseorang bisa mengendalikan diri dengan lebih baik. Hal ini berarti, emosi dlaam tubuh akan lebih terkendali sehingga seseorang tidak mudah terserang stres yang memicu peradangan dan masalah kesehatan lainnya.


Selain itu, berpuasa ternyata juga dapat meningkatkan kemampuan otak dan akhirnya berimbas pada menurunnya produksi hormon kortisol pada kelenjar adrenal sehingga seseroang tidak mudah stres.

Artikel ini telah terbit di media Kabar Besuki dengan judul "Tak Hanya Menyehatkan, Puasa Ternyata Bisa Bantu Redakan Stres, Begini Penjelasannya" yang tayang pada 14 April 2021.***
(Kabar Besuki/Diana Amelia)

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah