List 10 Drama Terbaik Park Seo Joon dengan Rating Tertinggi, Tampil Memukau dan Bikin Baper Fans!

8 Maret 2022, 20:34 WIB
Park Seo Joon /Instagram.com/ @bn_sj2013

Portalbangkabelitung.com- Berikut ini list 10 drama terbaik Park Seo Joon dengan rating tertinggi, tampil memukau dan bikin baper fans!

Park Seo Joon aktor kelahiran 16 Desember 1988 ini telah membintangi 13 drama dan 10 judul film.

Park Seo Joon memulai debut dramanya pada tahun 2012.

Baca Juga: 10 Drama Taiwan Romantis yang Hits hingga Tahun 2022, Satu Diantaranya Sempat Bumiing!

Portalbangkabelitung.com dikutip dari Chanel YouTube UBR Entertainment, berikut 10 drama terbaik Park Seo Joon dengan rating tertinggi.

Penggemar drakor yang suka dengan aktor tampan satu ini jangan sampai terlewatkan drama yang dibintangi Park Seo Joon.

1. I Summon You, Gold (16,3%)
Menceritakan tentang kehidupan dan fakta dari orang kelas menengah yang menginginkan kehidupannya berubah menjadi kelas atas.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Film Bollywood Terbaik dan Terhits Salman Khan Genre Romance, Thriller Hingga Action Laga!

2. She was Pretty (13,4%)
Mengisahkan tentang dua sahabat masa kecil yang berpisah dan bertemu kembali ketika sudah dewasa.

3. Itaewon Class (11,8%)
Drama yang populer di tahun 2020 ini mengangkat tema perjuanganyang tinggi yang diperankan oleh Park seo Joon, ia membuka sebuah restoran di Itaewon untuk membalas dendam atas kematian ayahnya.

4. Fight for my way (10,9%)
Drama ini mengisahkan tentang orang-orang dalam mewujudkan mimpinya meski penuh rintangan.

Baca Juga: Hukum Melihat Aurat dan Mencium Kening Jenazah Sebelum Dimakamkan, Bolehkah dalam Islam? Ini Kata Buya Yahya!

Drama ini berfokus pada go dong man, seorang atlet beladiri campuran yang pernah menjadi atlet taekwondo nasional dan sahabatnya yaitu Choi Ara yang bercita-cita menjadi pembawa berita.

5. Kill me heal me (10,1%)
Drama bergenre psikologi ini tayang tahun 2015 yang menceritakan tentang seorang yang mengidap kelainan psikologi.

6. Hwarang (8,4%)
Drama ini mengambil latarbelakang 1500 tahun yang lalu di sebuah ibu kota dinasti sila. Drama ini berkutat pada kehidupan kerjaan yang penuh dengan intrik politik, perebutan kekuasaan dan juga cinta.

Baca Juga: 10 Drama Taiwan Romantis yang Hits hingga Tahun 2022, Satu Diantaranya Sempat Bumiing!

7. Dream high 2 (7,7%)
Drama ini menjadi debut Park seo Joon di layar kaca meski hanya sebagai peran pendukung.

8. What's wrong with secretary kim (7,4%)
Menceritakan tentang kisah asmara seorang direktur narsis sebuah perusahaan dan sekretarisnya yang sangat sabar.

9. Family (7%)
Drama ini bercerita tentang kehidupan dan hubungan yang terjadi antara dua keluarga yang berbeda. Dalam drama ini Park Seo joon hanya sebagai peran pendukung.

 Baca Juga: 10 Daftar Film Horor Thailand Terbaik dan Terseram, Bikin Merinding ! Suka Horor Wajib Nonton

10. Witch's Romance (1,6%)
Drama ini mengisahkan tentang cowok berondong dengan wanita yang lebih dewasa darinya.

Nah itulah drama Korea yang dibintangi oleh Park Seo Joon mulai dari genre romantis, kolosal hingga action.***

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: YouTube UBR Entertainment

Tags

Terkini

Terpopuler