Ria Ricis Dikabarkan Wakafkan Rumah Untuk Jadi Pesantren Penghapal Al-Qur'an, Netizen: Masyaallah

- 9 September 2021, 08:24 WIB
Oki Setiana Dewi beri isyarat akan ada pengajian dan momen penting yang terjadi di pesantren miliknya terkait Ria Ricis.
Oki Setiana Dewi beri isyarat akan ada pengajian dan momen penting yang terjadi di pesantren miliknya terkait Ria Ricis. /Tangkapan Layar Youtube Ricis Official

Portalbangkabelitung.com- Baru-baru ini salah satu netizen TikTok membagikan kabar bahwa Ria Ricis mewakafkan rumahnya untuk menjadi pesantren dan penghapal Al-Qur'an.

Adapun rumah yang dijadikan Ria Ricis sebagai pesantren yaitu berlokasi di Kota Batam.

Ria Ricis dikabarkan mewakafkan rumah peninggalan keluarganya yang ada di Batam sebagai pesantren sekaligus ranah penghapal Al-Qur'an.

Baca Juga: 3 Dampak Berbahaya Hipertensi Bagi Tubuh yang Sering Diabaikan, Jangan Anggap Remeh!

Kabar keluarga Ria Ricis akan mewakafkan rumahnya pertama kali diunggah oleh akun TikTok@Ridho Eka.

Diketahui Ria Ricis merupakan Youtuber kelahiran Kota Batam dan ia cukup lama tinggal di daerah tersebut.

Sementara itu rumah yang diwakafkan diduga untuk mengenang sang ayahanda yang sudah meninggal.

Baca Juga: Trik Membeli Pelatihan Prakerja Gelombang 20, Cek Cara Memilih Kelas Pelatihan Kartu Prakerja di Tokopedia

Pasalnya Ria Ricis dan keluarga memberikan nama pesantren dan rumah penghapal Al-Qur'an itu dengan nama sang ayah yaitu 'Masnakul Huffadz, Pesantren Tahfidz Sulyanto, Batam'

Berdasarkan kabar yang beredar, rumah tersebut sempat di renovasi hingga akhirnya diwakafkan sebuah pesantren.

Halaman:

Editor: Dea Megaputri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah