Asal Usul Nama Minangkabau Sumatera Barat hingga Sejarah Asal Mula Minangkabau Padang

- 18 Desember 2022, 03:27 WIB
Minangkabau Padang Sumatera Barat.
Minangkabau Padang Sumatera Barat. /Pexels.com/Rafli

Singkat cerita dari pihak prajurit itu mengeluarkan kerbaunya, ternyata prajurit itu mengeluarkan kerbau besar yang seukuran gajah.

Baca Juga: Cerita Rakyat Si Kelingking Asal Bangka Belitung Singkat, Mengandung Pesan Moral Tentang Orang Tua dan Anak

Untuk melawan kerbau besar tersebut adalah kerbau orang Minang Kabau waktu keluar ternyata ada seeokor anak kerbau kurus yang sebelumnya sudah dipuasakan.

Namun di moncong nya dipasangkan cawang besi bercabang 9 dengan 6 baut pada tiap-tiap puncak nya.

Anak kerbau tersebut membuat rakyat kecewa dan pihak majapahit tertawa mengejek karena prediksinya akan cepat untuk menang.

Baca Juga: Cerita Daerah Bangka Belitung: Asal Usul Desa Batu Rusa Merawang, Sejarahnya Jarang Diketahui

Ketika anak kerbau itu datang kerbau itu tidak menghiraukanya, dan anak kerbau mengira bahwa kerbau besar tersebut adalah induk kerbau.

berdasarkan insting anak kerbau anak tersebut mau menyusu dan menanduk-nanduk perut kerbau tersebut.

Sehingga menimbulkan luka yang cukup dalam karena mengenai moncong nya yang dari besi. Sontak saja kerbau besar itu keluar dari lapangan pertandingan.

Baca Juga: Lord Lugowo TikTok Meninggal Dunia Kemarin Karena Apa? Simak Infonya!

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Youtube Ramli RH Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x