Sejarah Lengkap Tentara Pembebasan Balochistan, Teroris Global Yang Jarang Di Sentuh Negara Barat

26 Februari 2022, 23:04 WIB
Sejarah Lengkap Tentara Pembebasan Balochistan, Teroris Global Yang Jarang Di Sentuh Negara Barat /UPI/Rehan Khan/EPA-EFE

Portalbangkabelitung.com- Pada awal bulan Februari 2022 kemarin, kelompok yang menamai diri mereka sebagai Tentara Pembebasan Balochistan melancarkan serangan militer.

Serangan militer tersebut dilancarkan ke pangkalan militer di Pakistan Barat Daya.

Tentara Pembebasan Balochistan adalah gerakan kemerdekaan di Pakistan yang dilabeli "teroris" oleh otoritas Pakistan.

Baca Juga: Pakistan Bergejolak, Tentara Pembebasan Balochistan Lancarkan Berbagai Serangan Ke Pangkalan Militer

Mereka telah menguasai mayoritas menduduki wilayah selatan dan barat dari Pakistan yang meliputi sepertiga dari mayoritas Baluchistan.

Tentara Pembebasan Balochistan menepati empat Provinsi teratas di Pakistan walaupun daerah jarang penduduk.

Selain di Pakistan, mereka juga menepati wilayah di sekitar Iran bagian Tenggara dan Afghanistan di wilayah Selatan.

Baca Juga: Konflik Agama Terus Terjadi, Bagaimana Nasib Umat Muslim Yang Terancam Genosida Di India?

Baca Juga: Pakistan Bergejolak, Tentara Pembebasan Balochistan Lancarkan Berbagai Serangan Ke Pangkalan Militer

Pemberontakan dimulai pada pertengahan abad ke-19 saat Persia Menguasai Balochistan Barat.

Hal ini tentu membuat Inggris ingin memperluas pengaruhnya yang mulai berkembang di Asia Selatan.

Setelah perang Afghanistan pertama meletus pada 1839, wilayah tersebut akhirnya jatuh ke tangan Pakistan melalui pengaruh inggris.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Film Bollywood Terbaik dan Terhits Salman Khan Genre Romance, Thriller Hingga Action Laga!

Saat perseteruan India dan Pakistan, Balochistan akhirnya memutuskan bergabung dengan Pakistan melalui pengaruh Khanate of Khalat pada 27 Maret 1948.

Hal itu membuat keputusan yang dianggap kontroversial dan menyebabkan etnis Islam Sunni menjadi marah dan timbulnya pemberontakan hingga saat ini.***

 

Editor: Suhargo

Sumber: YouTube

Tags

Terkini

Terpopuler