Tak Semua Berakhlak Baik, Salah Satu Pangeran Saudi Kedapatan Melakukan Praktik Perbudakan

- 7 Juli 2021, 22:14 WIB
Tak Semua Berakhlak Baik, Salah Satu Pangeran Saudi Kedapatan Melakukan Praktik Perbudakan
Tak Semua Berakhlak Baik, Salah Satu Pangeran Saudi Kedapatan Melakukan Praktik Perbudakan /Pixabay

Tanpa istrirahat sama sekali ketujuh korban dipaksa melayani keempat anak majikannya sampai mendapat penghinaan, kekurangan makan dan pelecehan.

Baca Juga: Lirik Permission to Dance - BTS Terbaru : Ada Fakta Unik Video klip Rilis 9 Juli 2021

Saat mereka diajak tuannya ke Paris, para budak itu lantas melarikan diri untuk melapor ke polisi setempat.

Sialnya bagi pemerintah Prancis dimana mereka tak bisa menangkap pangeran Arab Saudi itu karena pelaku punya kekebalan diplomatik.

Baca Juga: Dilarang 3 Periode,Rodrigo Duterte Rela Turun Tahta Jadi Wakil Presiden Di Pemilu 2022 Filipina

Namun apabila pemerintah Arab Saudi mencabut gelar bangsawan si pangeran maka pihak berwajib bisa segera melakukan proses hukum.***

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x